Berita

Aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga/Net

Politik

Seharusnya Ada Prioritas Gubernur Ganjar Bangun Flyover di Perlintasan Kereta

RABU, 19 JULI 2023 | 09:51 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Kecelakaan kereta api (KA) 112 Brantas jurusan Pasar Senen-Blitar yang terjadi di Jalan Madukoro, Semarang pada Selasa malam (18/7), harus jadi pelajaran berharga bagi pemimpin negeri.

Aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga menilai bahwa pemimpin harus bisa memberi jaminan kepada masyarakat tentang keamanan berkendara. Sejumlah infrastruktur harus jadi prioritas demi menunjang keselamatan masyarakat pengguna jalan.

“Penting dibangun underpass atau flyover di atas perlintasan KA agar safety berlalu lintas lebih terjamin, dan itu harus jadi prioritas pemerintah,” tegasnya lewat akun Twitter pribadi sesaat lalu, Rabu (19/7).

Menurutnya, Ganjar Pranowo sebagai gubernur di Jawa Tengah perlu memastikan progam jaminan keamanan berkendara menjadi prioritas. Dia harus mengutamakan keselamatan rakyatnya di atas segalanya.

“Sebagai gubernur, Ganjar harusnya bisa membuat contoh itu di Jateng, di situ terlihat pemimpin inspiratif atau tidak,” tutupnya.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya