Berita

Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol (kiri) dan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida berjabat tangan selama pertemuan puncak di Hiroshima, Jepang, pada 21 Mei 2023/Net

Dunia

Di KTT NATO, Pemimpin Korsel dan Jepang Bahas Rencana Pembuangan Limbah Nuklir Fukushima

RABU, 12 JULI 2023 | 08:51 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Korea Selatan terus berkonsentrasi mengenai rencana Jepang untuk membuang air limbah pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima yang lumpuh ke laut.

Untuk membahas masalah tersebut, kedua pemimpin negara dijadwalkan bertemu di sela-sela KTT Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) di Vilnius.

Menurut pejabat kepresidenan, pertemuan Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol dan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida akan dilakukan Rabu (12/7) waktu Lituania.

"Masalah air tercemar Fukushima bisa muncul," kata pejabat kepresidenan, mencatat agenda KTT belum dikoordinasikan sebelumnya, seperti dikutip dari Yonhap.

Sebelumnya, seorang pejabat kepresidenan mengatakan kepada wartawan bahwa jika masalah ini diangkat, Yoon akan menyampaikan posisi pemerintah bahwa kesehatan dan kesejahteraan rakyat Korea Selatan akan menjadi prioritas utama.

Sementara itu, oposisi utama Partai Demokrat Korea Selatan telah mendesak Yoon untuk menggunakan KTT yang direncanakan untuk menuntut Tokyo menahan rencana pembuangan air.

Pertemuan Yoon dan Kishida dilakukan beberapa hari setelah Badan Energi Atom Internasional menyetujui rencana Jepang, memicu protes dan kemarahan dari banyak orang di Korea Selatan serta negara-negara tetangga lainnya yang takut akan potensi efek air yang berbahaya bagi manusia dan lingkungan.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

Tekuk Fiorentina 2-1, Napoli Tak Biarkan Inter Tenang

Senin, 10 Maret 2025 | 01:21

Polda Jateng Tegas Larang Petasan Sepanjang Ramadan

Senin, 10 Maret 2025 | 00:59

Kluivert Tiba di Jakarta Ditemani Mantan Pemain Man United

Senin, 10 Maret 2025 | 00:41

Cegah Bencana Seperti di Jabotabek, Menteri ATR/BPN Evaluasi Tata Ruang di Jatim

Senin, 10 Maret 2025 | 00:25

Asiang Versus JACCS MPM Finance, Peneliti IPD-LP Yakin Hakim MA Lebih Adil

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:58

Beri Bantuan untuk Korban Banjir di Candulan, Okta Kumala Dewi Berharap Ada Solusi Jangka Panjang

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:41

PSU Empat Lawang Diikuti Dua Paslon, Pencoblosan pada 19 April 2025

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:20

Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 5 Orang Wafat, 4 Orang Hilang

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:44

Menanti Keberanian Kejagung Bongkar Biang Kerok Korupsi Migas

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:30

PTPN IV PalmCo Siapkan 23 Bus untuk Mudik di Sumatera dan Kalimantan

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:18

Selengkapnya