Berita

Sekretaris Jenderal Partai Gelora, Mahfudz Siddiq/Net

Politik

Endus Gelagat Polarisasi, Partai Gelora Minta Bacapres Garansi Pemilu 2024 Berjalan Damai

SABTU, 08 JULI 2023 | 00:03 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Bakal calon presiden (Bacapres) memiliki tanggung jawab moral memastikan pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan damai.

Partai Gelombang Rakyat (Gelora) tidak ingin terjadi lagi polarisasi di akar rumput dan konflik antar elite, yang akhirnya merambat menjadi konflik horizontal.

"Karena korbannya, yang dirugikan, ya masyarakat,” kata Sekretaris Jenderal Partai Gelora, Mahfudz Siddiq, dalam keterangan tertulis, Jumat (7/7).

Menurut pengamatannya, ada fenomena mengulang terjadinya polarisasi politik seperti pada Pemilu 2014 dan 2019.

Ditandai dengan meningkatnya tensi politik menjelang Pemilu 2024 dan munculnya friksi-friksi perpecahan elite, baik di lingkaran koalisi pemerintahan maupun di luar pemerintahan.

“Saya kira ini satu hal penting untuk menjadi pemikiran bersama. Ini sering kami diskusikan dan komunikasikan, kira-kira implikasinya terhadap keseluruhan Pemilu ini seperti apa,” ujarnya.

Sebab itu Partai Gelora mengingatkan, bahwa dunia saat ini sedang dalam persimpangan jalan, di mana terjadi pergeseran dan perubahan tatanan global.

“Perubahan di tatanan global memang membuat kita harus lebih hati-hati mengelola situasi politik. Jangan sampai Pemilu 2024 dijadikan the last battle, perang eksistensi antar kekuatan super power,” tandasnya.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya