Berita

Pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima Daiichi di Prefektur Fukushima pada 17 Maret 2022.

Dunia

China Tetap Konsisten, Pembuangan Air Limbah Nuklir ke Laut oleh Jepang adalah Ilegal

SELASA, 04 JULI 2023 | 06:32 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pemerintah China terus mendesak Jepang agar serius menanggapi keprihatinan komunitas internasional dan rakyatnya atas rencana pembuangan air limbah nuklir Fukushima ke laut.

Dalam pernyataannya pada Senin (3/7), Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin mengatakan Tokyo harus tunduk pada pengawasan internasional yang ketat. Ia juga mencatat, posisi China terkait pembuangan air yang terkontaminasi nuklir ke laut oleh Jepang, tetap konsisten, bahwa rencana tersebut tidak dapat dibenarkan dan ilegal.

"Saya telah memperhatikan beberapa laporan media internasional baru-baru ini bahwa Jepang telah memberikan pengaruh yang tidak pantas pada kesimpulan laporan akhir Badan Energi Atom Internasional (IAEA) tentang peninjauan rencana pembuangan air limbah nuklir Jepang, yang meningkatkan kekhawatiran dunia atas pembuangan air yang terkontaminasi nuklir oleh Jepang ke laut,” kata Wang, seperti dikutip dari CGTN, Selasa (4/7).

"Pemerintah Jepang memiliki tanggung jawab untuk memberikan penjelasan yang kredibel," tambahnya.

Wang menekankan bahwa IAEA harus menyajikan laporan tinjauan yang dapat bertahan dalam ujian sains dan sejarah alih-alih mendukung rencana pelepasan Jepang.

Populer

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Siapa Penantang Anies-Igo Ilham di Pilgub Jakarta?

Minggu, 12 Mei 2024 | 07:02

Alvin Lim Protes Izin Galangan Kapal Panji Gumilang

Sabtu, 11 Mei 2024 | 15:56

KPK Juga Usut Dugaan Korupsi di Telkom Terkait Pengadaan Perangkat Keras Samsung Galaxy

Rabu, 15 Mei 2024 | 13:09

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Bey Machmudin Ogah Dipinang Demokrat Maju Pilgub Jabar

Rabu, 15 Mei 2024 | 02:41

UPDATE

Rupiah Tertekan ke Level Rp15.985 per Dolar AS

Jumat, 17 Mei 2024 | 12:08

Makan Siang Gratis Didorong Jadi Social Movement

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:44

Adik Kim Jong Un Bantah Ada Transaksi Senjata dengan Rusia

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:40

Kementerian Baru Harus Akomodir Kebutuhan Anak Muda

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:30

Penertiban NIK Jangan Sampai Ganggu Hak Nyoblos Warga

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:29

Kapal Pembawa Pasokan Senjata Israel Dilarang Berlabuh di Spanyol

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:24

Prabowo Mesti Coret Nadiem Makarim dari Daftar Menteri

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:20

Rumah Mewah Bak Istana Tersangka Korupsi Timah Disita

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:18

Stafsus BKPM Soroti Ketidakadilan Kerja Sama Antarnegara

Jumat, 17 Mei 2024 | 11:03

Tokoh Masyarakat Jagokan Dailami Maju Pilgub Jakarta

Jumat, 17 Mei 2024 | 10:51

Selengkapnya