Berita

Salwan Momika saat melakukan aksi pembakaran dan perobekan Al Quran di Swedia pada Rabu (28/6)/Net

Dunia

Maroko Tarik Duta Besar dari Swedia Setelah Insiden Pembakaran Al Quran

KAMIS, 29 JUNI 2023 | 21:54 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Maroko menarik duta besarnya di Swedia setelah seorang pria dikabarkan  merobek dan membakar Al Quran di luar masjid di Stockholm pada Rabu malam (28/6).

Insiden kontroversial yang dianggap sebagai bentuk protes itu telah mendapat kecaman luas dari berbagai negara, salah satunya dari pemerintah Maroko.

Anadolu Agency pada Kamis (29/6) melaporkan bahwa Kementerian Luar Negeri Maroko juga telah memanggil diplomat tinggi Swedia di Rabat untuk menyampaikan kecaman resmi dari kerajaan Maroko terhadap insiden yang terjadi saat perayaan Iduladha itu.


"Maroko dengan tegas mengatakan bahwa tindakan itu tidak dapat diterima," kata Kementerian Luar Negeri.

Pembakaran kitab suci yang dilakukan oleh seorang pria bernama Salwan Momika sebelumnya dilakukan atas izin dari kepolisian Swedia, dengan dalih bahwa aksi itu dilindungi oleh hukum kebebasan berbicara di negara tersebut.

Aksi itu bukan yang pertama terjadi di Swedia. Pada beberapa bulan lalu, politikus sayap kanan negara itu juga melakukan aksi serupa yang memicu kecaman luas dari beberapa negara.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya