Berita

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani/Net

Nusantara

Benny Rhamdani: Ada Oknum TNI-Polri dan Kementerian Bekingi TPPO

SELASA, 13 JUNI 2023 | 09:22 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Praktik Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang selama ini marak terjadi di Tanah Air diklaim melibatkan oknum aparat berwenang.

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani bahkan menyebut, oknum-oknum yang terlibat dalam praktik perdagangan orang beragam, mulai dari oknum polisi, oknum TNI, hingga oknum di lembaga yang ia pimpin saat ini.

"Sindikat ini dibekingi oknum-oknum yang memiliki atributif-atributif kekuasaan di negara ini. Jujur ya ada oknum TNI terlibat, oknum Polri terlibat, oknum Kementerian terlibat, dan di BP2MI, badan yang saya pimpin terlibat," kata Benny di Jakarta Barat, Senin (12/6).

Namun demikian, ia tidak menjabarkan secara gamblang oknum-oknum tersebut, termasuk kementerian yang dimaksud. Sementara itu, Benny menyebut telah memecat satu orang bawahannya yang membekingi sindikat perdagangan orang tersebut.

"Saya diberi pertimbangan jangan dipecat, saya bilang tetap dipecat," tegasnya Benny.

Benny menegaskan, tidak ingin ada kelompok yang dengan sewenang-wenangnya melanggar aturan. Itu sebabnya, penindakan di hulu penting bagi mencegah bertambahnya kasus TPPO.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya