Berita

Perdana Menteri Selandia Baru Chris Hipkins/Net

Dunia

PM Selandia Baru Chris Hipkins Umumkan Rencana Kunjungan Pertama ke China

SELASA, 13 JUNI 2023 | 07:33 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Bertujuan meningkatkan hubungan bilateral, Perdana Menteri Selandia Baru Chris Hipkins mengumumkan pada Senin (12/6) bahwa dia akan mengunjungi China pada akhir Juni mendatang.

Hipkins, yang menggambarkan hubungan China sebagai yang paling signifikan, luas dan kompleks mengatakan ia akan didampingi delegasi perdagangan selama kunjungannya ke Beijing.

"Hubungan perdagangan kami didukung oleh perjanjian perdagangan bebas kami yang baru saja ditingkatkan," kata Hipkins, seperti dikutip dari Global Times.


Selandia Baru, bagian dari aliansi intelijen dan keamanan Five Eyes yang mencakup Australia, Inggris, Kanada, dan Amerika Serikat, secara historis mengambil pendekatan yang lebih damai terhadap China daripada sekutunya.

Hipkins mengatakan Selandia Baru bangga akan hubungannya dengan China yang stabil dan konsisten.

"Itu berarti di mana kita memiliki perhatian hak asasi manusia seputar perdagangan atau masalah kebijakan luar negeri lainnya," katanya.

Ini akan menjadi kunjungan pertama Hipkins ke China sejak dia menjadi pemimpin pada Januari ketika mantan Perdana Menteri Jacinda Ardern mundur.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya