Berita

Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Saadi/Ist

Politik

Jelang Pemilu 2024, ASN Kemenag Diingatkan Tak Latah Pakai Istilah Cebong, Kampret, dan Kadrun

MINGGU, 28 MEI 2023 | 05:20 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Seluruh jajaran Aparatur Sipil Negara di Kementerian Agama (Kemenag) diingatkan untuk tidak terlibat politik praktis. Termasuk menjaga ketertiban, keamanan, dan kedamaian dalam menyongsong pesta demokrasi 2024.

"Arahan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas secara tegas mengatakan bahwa ASN Kemenag tidak boleh terlibat politik praktis. ASN Kemenag harus tegak lurus dan berperan menyukseskan pesta demokrasi pemilihan presiden yang aman dan damai," kata Wakil Menteri Agama (Wamenag), Zainut Tauhid Saadi, dikutip dari laman Kemenag, Minggu (28/5).

"Jangan karena perbedaan politik kita saling bermusuhan dengan orang-orang di sekitar. Sangatlah rugi bagi kita bila itu terjadi," imbuhnya.


Tak hanya itu, Wamenag juga minta ASN Kementerian Agama untuk tidak ikutan-ikutan menggunakan istilah cebong, kampret, dan kadrun. Sebab, penggunaan istilah-istilah itu tidak produktif dan harus diakhiri.

"Siapa pun yang terpilih nanti dalam pemilihan presiden adalah putra-putra terbaik bangsa," jelas Wamenag.

"Tidak ada lagi istilah kelompok cebong dan kadrun. Kita harus sukseskan pemilu yang aman, tertib dan damai. Jangan karena perbedaan politik membuat kita terpecah belah," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya