Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Jerman Ingin Tarik Lebih Banyak Perawat dari Brasil

JUMAT, 26 MEI 2023 | 07:02 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Pemerintah Jerman berencana menarik lebih banyak perawat dari negara-negara yang memiliki potensi sumber daya manusia yang kuat, khususnya dari Brasil.

Hal tersebut diumumkan oleh pemerintah Jerman yang sedang membangun kerja sama baru dengan negara di Amerika Selatan itu. Menteri Ketenagakerjaan Jerman Hubertus Heil serta Menteri Luar Negeri Annalena Baerbock akan melakukan perjalanan ke Brasil untuk mencapai kesepakatan tersebut.

"Dalam langkah menarik lebih banyak perawat, Menteri Ketenagakerjaan Federal dan Menteri Luar Negeri akan melakukan perjalanan ke Brasil pada bulan Juni untuk membuat kesepakatan yang diperlukan,” bunyi pernyataan dari pemerintah Jerman.


Menurut penjelasan Heil, dalam menjalani strategi rekrutmen besar-besaran, ia menekankan bahwa negaranya tidak akan mengambil para pekerja dari negara yang juga membutuhkan banyak tenaga medis.

Untuk menarik lebih banyak para pekerja asing, Berlin saat ini sedang mengupayakan beberapa perubahaan Undang-undang Migrasi Pekerja Terampil, agar para tenaga asing dapat dengan mudah memasuki negara itu, seperti dikutip dari SchengenVisaInfo, Kamis (25/5).

Seluruh upaya itu dilakukan Jerman karena negara itu sedang membutuhkan banyak tenaga medis, khususnya perawat untuk ditempatkan di seluruh rumah sakit di negara itu.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya