Berita

Aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga/Ist

Politik

Relawan Ganjar Gagal Polisikan Anies, Andi Sinulingga: Kurang Piknik!

RABU, 24 MEI 2023 | 14:30 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Upaya relawan Ganjar Pranowo melaporkan bakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP), Anies Baswedan, ditolak Bareskrim Polri. Bareskrim beralasan kurangnya alat bukti yang dibawa saat membuat laporan.

GP Center menuduh Anies menyebarkan berita bohong saat mengkritik pembangunan jalan di era Presiden Joko Widodo, yang membandingkan dengan era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY.

Menanggapi hal tersebut, aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga, menyayangkan sikap relawan Ganjar Pranowo yang seolah memanfaatkan hukum untuk memukul kelompok kritis.


"Kebiasaan menggunakan hukum untuk memukul lawan politik," katanya saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (24/4).

Andi Sinulingga justru merasa kasihan dengan relawan Ganjar yang dinilai gagal paham. Pasalnya yang disampaikan Anies murni data BPS.

SBY membangun jalan 14.482 km/tahun dan Jokowi membangun 3.545 km/tahun. Rasio membangun jalan gratis SBY dibandingkan Jokowi adalah 4 kali per tahun.

"Kasihan amat ya relawan Ganjar ini, kurang piknik banget. Pantaslah kalau simpati publik merosot terus," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya