Berita

Ketua Yayasan 98 Peduli, Sangap Surbakti/RMOL

Politik

Aktivis 98 di Lingkaran Kekuasaan Diingatkan untuk Tidak Lupa Nasib Rakyat Kecil

SENIN, 22 MEI 2023 | 05:47 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Kalangan yang mengaku aktivis 98 dan saat ini sedang berada di dalam lingkaran kekuasaan, untuk berkomitmen tidak melupakan nasib rakyat kecil.

Hal itu disampaikan Ketua Yayasan 98 Peduli, Sangap Surbakti dalam acara pembentukan Yayasan 98 Peduli, Hotel JS Luwansa, Jakarta Selatan, Minggu (21/5).

“Saya ingatkan kepada teman-teman di luar sana yang mengatasnamakan 98 maupun tidak, 98 yang menikmati adanya kekuasaan, tolong perhatikan rakyat kecil,” tegas Sangap.


Dia mewanti-wanti para aktivis untuk tidak tergiur dengan kekuasaan semata. Kekuasaan yang sedang digenggam, katanya, harus dimanfaatkan untuk lebih memperhatikan rakyat kecil yang berada di pelosok Indonesia.

“Jangan kalian menikmati hasil untuk kantong kalian. Perhatikan rakyat kecil, tinggal lah kalian di gubuk sana, tinggal lah kalian di pinggir jalan,” katanya.

“Jadi akan tahu bagaimana orang menangis, bagaimana mereka tidak makan tidak minum,” demikian Sangap.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya