Berita

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat mengikuti kirab/Ist

Nusantara

Erick Thohir: Kita Revolusi Mental dari Sepakbola!

JUMAT, 19 MEI 2023 | 12:37 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), Erick Thohir, ikut serta dalam kirab juara Tim U-22 yang digelar hari ini, Jumat (19/5).

Di sela-sela kegiatan di Bundaran HI, Erick menjelaskan, kirab sengaja dimajukan, karena seluruh atlet pulang ke kampung halaman masing-masing, Sabtu (19/5).

Menurut Menteri BUMN itu, selama 1,5 bulan terakhir para atlet memang tidak pulang kampung, karena fokus mengikuti latihan untuk berlaga di SEA Games 2023, sejak april lalu.


"Nah, mereka akan segera diliburkan," kata Erick.

Dia juga meminta maaf kepada masyarakat yang antusias menyambut Tim U-22, yang semula dijadwalkan dilakukan pada Minggu (21/5) harus dimajukan.

"Ayo kita bangkitkan sepakbola Indonesia. Kita revolusi mental dari sepakbola, setuju?" seru Erick, disambut gemuruh masyarakat yang ikut menyaksikan arak-arakan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya