Berita

Workshop Penguatan Kehumasan bagi humas perguruan tinggi swasta yang digelar Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah V di Hotel Rich Yogyakarta/Ist

Nusantara

Di Tengah Perkembangan Era Digital, Humas Berperan Penting Bangun Citra Instansi

RABU, 17 MEI 2023 | 22:52 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Kemajuan teknologi digital khususnya di bidang komunikasi, bertujuan utama untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan manusia untuk saling bertukar informasi dengan mudah.

Pesatnya kemajuan teknologi itu, dibedah Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah V, dengan menggelar Workshop Penguatan Kehumasan bagi humas perguruan tinggi swasta di Hotel Rich Yogyakarta, Senin (15/5).

Acara yang dihadiri oleh 100 pengelola humas perguruan tinggi swasta itu, membahas bagaimana tingkat mobilisasi manusia yang semakin bertumbuh menyebabkan kebutuhan terhadap layanan teknologi komunikasi dan informasi yang semakin tinggi.


Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah V Profesor Aris Junaidi dalam sambutannya mengatakan, humas adalah corong utama dalam membentuk citra instansi.

Seiring perkembangan era digital, kata dia, kreativitas menjadi hal penting dalam menjalankan tugas sebagai seorang humas.

"Humas mempunyai peranan untuk image building dan di era digital workshop sangat diperlukan, adanya inovasi semangat baru dalam mempromosikan dan mengkomunikasikan kepada stakeholder," ujar Aris Junaidi.

Dalam kegiatan hadir tiga narasumber, yakni dosen LSPR Rizka Septiana, SEO Indonesia Didik Arwinsyah, dan Kepala Humas Protokol Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lampaui Ekspektasi, Ekonomi Malaysia Tumbuh 4,9 Persen di 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16

Kuota Pembelian Beras SPHP Naik Jadi 25 Kg Per Orang Mulai Februari 2026

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02

Analis: Sentimen AI dan Geopolitik Jadi Penggerak Pasar Saham

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46

Hasto Bersyukur Dapat Amnesti, Ucapkan Terima Kasih ke Megawati-Prabowo

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26

Bripda Rio, Brimob Polda Aceh yang Disersi Pilih Gabung Tentara Rusia

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42

Sekolah Rakyat Jalan Menuju Pengentasan Kemiskinan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16

Legislator Golkar: Isra Miraj Harus Jadi Momentum Refleksi Moral Politisi

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14

Skandal DSI Terbongkar, Ribuan Lender Tergiur Imbal Hasil Tinggi dan Label Syariah

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Akhir Pekan AS

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35

Guru Dikeroyok, Komisi X DPR: Ada Krisis Adab dalam Dunia Pendidikan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24

Selengkapnya