Berita

Penanggung Jawab Musra, Budi Arie Setiadi/RMOL

Politik

Di Puncak Musra, Jokowi Akan Beri Komando Arah Dukungan Pilpres 2024

MINGGU, 14 MEI 2023 | 12:38 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Presiden Joko Widodo diagendakan hadir dalam acara Musyawarah Rakyat (Musra) yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (14/5). Acara ini digadang menghadirkan 30 ribu relawan pro-Jokowi.

Penanggung Jawab Musra, Budi Arie Setiadi mengurai bahwa Presiden Joko Widodo akan turut hadir dalam acara ini. Jokowi, sambungnya, akan memberikan arahan kepada seluruh relawan untuk Pemilu 2024 nanti.

"Ya puncaknya nanti pengarahan Pak Presiden Joko Widodo ke mana kapal besar relawan ini akan tertuju, berlabuh di 2024. Semua menantikan perintah dan komando Pak Jokowi untuk menentukan arah 2024," tegasnya di lokasi.


Budi mengatakan, Presiden Joko Widodo juga akan memutuskan nama-nama yang akan menjadi calon presiden untuk didukung para relawannya.

"Kita proses Musra itukan yang Indonesia ini kan menyaring, menjaring, dan merekam suara aspirasi masyarakat, nanti kita sampaikan ke pak presiden 3 nama, dan nanti biar pak presiden yang memutuskan. Kalau ditanya, tanya presiden lah," ujarnya.

Adapun nama yang akan dipilih itu terjaring dalam Musra itu adalah Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, dan Airlangga Hartarto. Menurut Budi, semua calon memiliki kelebihan masing-masing.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya