Berita

Ketua DPW PKS DKI Jakarta Khoirudin saat serahkan berkas BACD PKS ke KPUD Jakarta/RMOL

Nusantara

Usung Tema Serba 8, PKS Parpol Pertama Daftar ke KPU Jakarta

SENIN, 08 MEI 2023 | 15:22 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DKI Jakarta menjadi partai politik pertama peserta pemilu 2024 yang mendaftarkan bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) ke KPU Provinsi DKI Jakarta pada Senin (8/5).

Uniknya, rombongan PKS ini menyambangi markas KPU Jakarta di Jalan Salemba, Jakarta Pusat, dengan mengusung tema serba delapan seperti nomor urut partainya.

Ketua DPW PKS DKI Jakarta Khoirudin mengatakan, pendaftaran Bacaleg diwakili oleh 8 pengurus DPW di tanggal 8, pukul 8 lewat 8 menit.

“Alhamdulillah, simbol serba 8 ini menjadi penyemangat PKS untuk memenangkan kompetisi pada Pemilu 2024 yang akan datang, karena kami datang pertama,” kata Khoirudin.

Khoirudin yang saat ini menjabat Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta itu mengapresiasi KPU Provinsi DKI Jakarta yang telah menerima dengan baik dan penuh kehangatan.

Dia pun berharap pemilihan umum 2024 dapat berjalan dengan lancar sesuai asas Luber jurdil atau langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil.

“Alhamdulillah, 106 BCAD dari PKS, semua berkasnya diterima dalam kondisi lengkap dan memenuhi syarat,” tandasnya.

Populer

Politikus Demokrat Usul Legalisasi Judol Buat Tambah Uang Negara

Senin, 17 Juni 2024 | 18:58

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Preview Belgia Vs Slovakia: Hati-hati Pancingan Emosi

Senin, 17 Juni 2024 | 16:59

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Ingatkan Gen Z Tak Jadikan Lansia Tulang Punggung Keluarga

Kamis, 20 Juni 2024 | 06:00

Bey Perintahkan Pemkot Bandung Pulihkan Sungai Citarum

Kamis, 20 Juni 2024 | 03:00

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

UPDATE

Kalkulasi Politik PKS Dipertanyakan Usai Usung Anies-Sohibul Iman

Rabu, 26 Juni 2024 | 12:04

Kim Jong Un Butuh AS untuk Pertahankan Kekuasaan

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:44

Daging Kurban Asal Indonesia Dibagikan ke Pengungsi Palestina

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:37

Situs Web Setkab dan KPK Down!

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:34

Sandi Uno Telusuri Bakar Sound System di Pasar Kemis

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:28

11 Parpol Tolak Penghitungan Ulang Surat Suara di Lahat

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:25

Demo di KPK, PP Himmah Minta Mensos Risma Cs Diperiksa

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:15

Pilkada Jakarta, Makin Jelas atau Tambah Ruwet

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:12

NTT Diguncang Gempa M 3,8

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:08

Jokowi Diduga Hidupkan Kembali Kartu Politik Anies

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:05

Selengkapnya