Berita

Anggota Bawaslu RI, Totok Hariyono/RMOL

Politik

Bawaslu Prediksi Akan Banjir Sengketa Pencalegan di Akhir Pendaftaran

KAMIS, 04 MEI 2023 | 19:23 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) mengantisipasi potensi menumpuknya ajuan sengketa proses pemilu pada tahapan pendaftaran bakal calon anggota legislatif.

Anggota Bawaslu RI, Totok Hariyono menjelaskan, berdasarkan pengalaman pemilu sebelumnya, sengketa proses pemilu dalam tahapan pencalegan terjadi di masa akhir pendaftaran.

"Biasanya potensi sengketa itu banjir itu di akhir," ujar Totok dalam diskusi bertajuk "Antisipasi Banjir Sengketa pada Pendaftaran Caleg 2024", yang digelar Bawaslu berkolaborasi dengan Koalisi Pewarta Pemilu (KPP), di Kantor Bawaslu RI, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Kamis (4/5).


Ketua Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu RI ini menuturkan, ada beberapa sebab yang membuat keterlambatan mendaftar menjadi sebab banjirnya sengketa proses di tahapan pencalegan.

"Juga problem Silon (sistem informasi pencalonan), karena akun silonnya ngadat, servernya kurang (besar), sehingga upload data persyaratan yang harus disampaikan parpol kesulitan," katanya.

Maka dari itu, Totok mendorong parpol agar mengetahui regulasi yang telah dibuat KPU dalam hal pencalegan, agar potensi banjir sengketa proses pemilu dalam tahapan pencalegan tidak terjadi.

"Biasanya keterlambatan pendaftaran bacalon di hari-hari terakhir potensinya seperti itu," demikian Totok menambahkan.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya