Berita

Mantan Ketua Umum Pengprov PBVSI DKI Jakarta, M. Taufik/Net

Politik

Pernah Jabat Ketum Pengprov PBVSI DKI, Almarhum M. Taufik Selalu Pikirkan Nasib Atlet

KAMIS, 04 MEI 2023 | 17:28 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Duka mendalam turut dirasakan Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) atas yang wafatnya Mohamad Taufik yang meninggal dunia pada Rabu (3/5).

Mohamad Taufik merupakan Ketua Umum Pengurus Provinsi (Pengprov) PBVSI DKI Jakarta periode 2019- 2023. Selain itu, Mohamad Taufik merupakan mantan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta dan Ketua Gerindra DKI Jakarta.

Ketua Harian Pengprov PBVSI DKI Jakarta, Zulfarshah mengatakan, almarhum Mohamad Taufik selalu memikirkan nasib atlet dan prestasinya.


"Kita kehilangan sosok ketua umum yang mumpuni. Pak Taufik selalu memikirkan bola voli, khususnya DKI Jakarta meskipun sibuk dengan kegiatan rutinnya sebagai anggota DPRD DKI Jakarta," ujar Zulfarshah dalam keterangan tertulis, Kamis (4/5).

Ketika di awal terpilih sebagai Ketua Umum Pengprov PBVSI DKI Jakarta, M. Taufik  berjanji akan memajukan bola voli di ibukota dengan mengadakan turnamen tingkat RW di seluruh kelurahan di Jakarta.

"Di Jakarta ini ada 200 lapangan voli yang tersebar di kelurahan-kelurahan di seluruh wilayah ibukota. Dengan demikian, akan banyak yang memanfaatkan lapangan voli di Jakarta," ujar Taufik sesaat terpilih memimpin bola voli di Jakarta, tahun 2019.

Pada masa kepemimpinannya, DKI Jaya menyumbangkan satu medali perak dan satu perunggu pada PON XX/2021 Papua.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya