Berita

Calon presiden dari PDI Perjuangan Ganjar Pranowo/Repro

Politik

Didukung Buruh, Ganjar: Yang Penting Membangun Agenda Bersama Perburuhan

SELASA, 02 MEI 2023 | 02:41 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Di Hari Buruh Internasional, sepuluh petinggi konfederasi serikat buruh Indonesia memberikan dukungan politik kepada calon presiden dari PDI Perjuangan Ganjar Pranowo.

Mendapatkan dukungan dari para buruh tersebut, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyampaikan ucapan terimakasih kepada para buruh. Ganjar mengaku akan memperjuangkan agenda buruh.

“Saya menyampaikan terima kasih, yang penting adalah membangun agenda bersama, soal isu perburuhan ke depan,” kata Ganjar di Badan Penghubung Provinsi Jawa Tengah, Jalan Dharmawangsa VIII, Jakarta Selatan, Senin (1/5).

Ganjar menjelaskan bahwa kerjasama politik bagaimana menciptakan keseimbangan dalam konteks relasi hubungan industrial.

Disinggung mengenai akan membawa visi dan misi serta aspirasi buruh untuk Pilpres 2024, Ganjar mengatakan saat ini menyerap aspirasi para elite buruh.

“Itu masih panjang. Tapi diskusi awal ini menurut saya sesuatu yang penting, yang berarti. Pas di hari buruh. Gagasan semua dicurahkan, dan itu menginspirasi,” katanya.

Pihaknya menyampaikan sikapnya terkait tuntutan dan aspirasi buruh setelah bertemua ketua umum konfederasi serikat buruh Indonesia dan memberikan formulasi untuk menyikapi polemik yang berkembang di tengah masyarakat.

“Kadang saya ceritakan ke kawan-kawan bagaimana sikap kami, waktu kawan-kawan buruh datang kami bertemu, akan saya sampaikan formulanya,” demikian Ganjar Pranowo.

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Muncul Petisi Agus Salim Diminta Kembalikan Uang Donasi

Rabu, 23 Oktober 2024 | 02:22

Bahlil Tunjukkan Kesombongan pada Prabowo

Jumat, 25 Oktober 2024 | 13:37

Petisi Cabut Donasi Agus Salim Diteken Lebih dari 125 Ribu Orang

Kamis, 24 Oktober 2024 | 00:43

UPDATE

Prabowo Bareng Gibran Hadir di Deklarasi GSN

Sabtu, 02 November 2024 | 15:47

Komisi V Ingatkan Peningkatan Pelayanan Sarana Prasarana Menjelang Nataru

Sabtu, 02 November 2024 | 15:37

Harga CPO Meroket ke Level Tertinggi di Awal Bulan

Sabtu, 02 November 2024 | 15:09

Jenazah Kebakaran Pabrik Pakan Ternak Belum Berhasil Diidentifikasi

Sabtu, 02 November 2024 | 14:50

Lagi Santai Ngopi, Prajurit TNI Dikeroyok Ormas di Jaksel

Sabtu, 02 November 2024 | 14:30

BKPM Bidik Investasi Rp1.900 Triliun di 2025 dari Sektor Ini

Sabtu, 02 November 2024 | 14:29

Saham Eropa Menghijau, Indeks DAX Bangkit 0,93 Persen

Sabtu, 02 November 2024 | 14:04

Tumpukan Duit Judi Slot

Sabtu, 02 November 2024 | 13:54

3 Tersangka Baru Judi Slot8278 Terancam Penjara 20 Tahun

Sabtu, 02 November 2024 | 13:39

Tak Hanya iPhone 16, Pemerintah Juga Bakal Blokir IMEI Google Pixel

Sabtu, 02 November 2024 | 13:14

Selengkapnya