Berita

Fahira Idris/Ist

Politik

Hindari Polarisasi, Senator Jakarta Ingin Pilpres 2024 Lebih Dua Pasangan

RABU, 26 APRIL 2023 | 14:48 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pemilihan Umum 2024 diharapkan menghadirkan lebih dari dua pasangan calon presiden (Capres), agar iklim demokrasi lebih berkualitas dan meredakan ketegangan.

Menurut anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Fahira Idris, dengan lebih banyak alternatif pilihan tentu menurunkan tensi polarisasi.

"Publik menyadari, bangsa sebesar Indonesia pasti memiliki banyak calon pemimpin berintegritas dan rekam jejak baik," kata Fahira, seperti dikutip redaksi melalui akun Instagram miliknya, Rabu (26/4).

Senator Jakarta itu juga menambahkan, upaya menghadirkan lebih banyak Capres dengan menghapus ambang batas sudah kandas di Mahkamah Konstitusi (MK).

Sebab itu dia berharap partai politik atau gabungan partai politik yang hingga saat ini belum resmi mengusung Capres, segera mengumumkan Capres pilihannya.

"Bahkan, jika Pilpres 2024 bisa menghadirkan empat pasang Capres, tentu akan lebih baik lagi," pungkasnya.

Populer

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

Mahfud MD: Jangan Lempar Batu ke Unair, Tapi Sembunyi Tangan

Minggu, 07 Juli 2024 | 10:21

Krakatau Steel Terancam Kolaps, Erick Thohir Dituntut Tanggung Jawab

Minggu, 07 Juli 2024 | 15:56

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Pengusaha Tambang Haji Romo Diancam Dijemput Paksa KPK

Minggu, 14 Juli 2024 | 17:02

Otoriter Dilarang Pimpin Perguruan Tinggi

Minggu, 07 Juli 2024 | 12:05

KPK Perlu Selidiki Program KKP Ekspor BBL Berkedok Budidaya

Selasa, 09 Juli 2024 | 18:28

UPDATE

Panji Gumilang Resmi Bebas Hari Ini

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:59

Total 160 Jurnalis Tewas di Perang Gaza

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:54

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

Merasa Rugi, Trump Minta Taiwan Bayar Bantuan Militer AS

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:42

Walikota Semarang Mbak Ita dan Suaminya Dicegah KPK Agar Tidak Pergi ke LN

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:38

Dinilai Cocok Dampingi Airin, Arief Wismansyah Justru Pingin jadi Gubernur

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:36

Mantan Ketua Gerindra Malut Muhaimin Syarif Nyuap AGK Rp7 M

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:19

Antivirus Kaspersky Mulai Hentikan Penjualan di AS

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:16

Anak Netanyahu Berani Sebut Qatar Negara Sponsor Teroris

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:14

Direktur HUPI: Etnis Uighur Dipaksa Ikut Kelas Komunis Setiap Malam

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:08

Selengkapnya