Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Persatuan Pembangunan (PPP)/RMOLJateng

Politik

Di Sela Rapimnas, Mardiono Ungkap Arus Bawah PPP Nyatakan Dukung Ganjar

RABU, 26 APRIL 2023 | 04:54 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

rmol.id Sudah banyak arus bawah Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang memberikan deklarasi mendukung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai capres untuk bertarung di Pilpres 2024.

Begitu diungkapkan Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum PPP, Muhammad Mardiono di sela Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) yang digelar di Yogyakarta, Selasa (25/4).

“Itu banyak arus bawah kami bahkan sudah ada yang secara langsung mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar," kata Mardiono dikutip Kantor Berita RMOLJateng.

Tentunya, dikatakan Mardiono, dia juga tidak menutupi hal tersebut, dan fakta bahwa memang Ganjar sebagai capres yang diusung oleh PDIP, sejak lama sudah memiliki kedekatan tertentu dengan PPP.

"Pak Ganjar itu kan sudah seperti keluarga besar PPP karena selama ini di Jawa Tengah itu berpasangan dengan PPP, dan dulu ketika kita berpasangan dengan Pak Ganjar Pranowo itu adalah hasil istikharah," jelasnya.

Hanya saja, Mardiono masih belum memastikan siapa capres PPP. Hal ini, akan diumumkan saat Rapimnas selesai digelar.

"Sikap dukungan calon presiden dan calon wakil presiden akan diumumkan besok (Rabu, 26/4),” pungkasnya. rmol.id

Populer

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

Budi Arie Setiadi Ketar-ketir Gegara Dugaan Korupsi PDNS

Sabtu, 15 Maret 2025 | 01:35

Dugaan Korupsi PDNS Kominfo Diusut

Sabtu, 15 Maret 2025 | 01:28

Kader Gerindra Ajak Warga Manfaatkan Mudik Gratis

Sabtu, 15 Maret 2025 | 01:10

Penerima Bansos Minimal 10 Tahun Ber-KTP Jakarta

Sabtu, 15 Maret 2025 | 00:43

Ini Perjalanan Kasus Korupsi Abdul Ghani Kasuba

Sabtu, 15 Maret 2025 | 00:23

Mantan Gubernur Malut Abdul Ghani Kasuba Meninggal Dunia

Sabtu, 15 Maret 2025 | 00:02

Menko Airlangga Luncurkan Program Belanja di Indonesia Aja

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:43

Jokowi Bisa Bernasib Sama seperti Duterte

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:27

Sosok Brigjen Eko Hadi, Reserse yang Dipercaya Jabat Dirtipid Narkoba Bareskrim

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:01

Tak Ada Operasi Yustisi Pendatang di Jakarta Usai Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:00

Selengkapnya