Berita

Ilustrasi/Net

Nusantara

KPU Purwakarta Tetapkan 737.824 Daftar Pemilih Sementara Pemilu 2024

KAMIS, 06 APRIL 2023 | 21:59 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan 737.824 warga Kabupaten Purwakarta memiliki hak pilih dalam Pemilu 2024 dam telah di masukan ke dalam Daftar Pemilih Sementara (DPS).

Ratusan ribu pemilih sementara itu, tersebar pada 2.678 TPS di 17 kecamatan, yang terdiri dari 183 desa dan 9 kelurahan.

"DPS Pemilu 2024 tersebut ditetapkan KPU Purwakarta dalam rapat pleno terbuka penetapan DPS Tingkat Kabupaten Purwakarta pada Rabu 5 April 2023 lalu," kata Komisioner KPU Purwakarta Iip Saripudin, dikutip Kantor Berita RMOLJabar, Kamis (6/5).


Ia menjelaskan, jumlah DPS 737.824 tersebut terdiri dari 371.779 pemilih laki-laki dan 366.045 orang pemilih perempuan. Semua tersebar di 192 desa dan kelurahan dengan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 2.678 di 17 kecamatan.

Menurutnya, DPS ini merupakan daftar pemilih yang bersifat sementara dan masih akan dilakukan perbaikan oleh KPU Purwakarta.

"Ini masih bisa berubah sesuai dengan dinamika data kependudukan," demikian Iip.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

Eggi Sudjana Nyetir Mobil Mewah di Malaysia Bukan Hoaks

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:01

Madu Dari Sydney

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:32

Zakat Harus Jadi Bagian Solusi Kebangsaan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:27

Sudirman Said Dilamar Masuk Partai Gema Bangsa

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:01

Trump Ancam Kenakan Tarif ke Negara yang Tak Sejalan soal Greenland

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

Dirut Indonesia Air Transport Klarifikasi Kru Pesawat Bawa Pegawai KKP Hilang Kontak di Maros Bukan Delapan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

KKP Terus Monitor Pencarian Pesawat ATR 42-500 Usai Hilang Kontak

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:09

Ini Identitas dan Pangkat Tiga Pegawai KKP di Pesawat ATR yang Hilang Kontak di Maros

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:48

Klarifikasi Menteri Trenggono, Pesawat ATR Sewaan KKP yang Hilang Kontak di Maros Sedang Misi Pengawasan Udara

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:37

Selengkapnya