Berita

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan dan Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono usai melakukan peletakan rel terakhir KCJB/Ist

Nusantara

Pasang Rel Terakhir Kereta Cepat Jakarta-Bandung, Luhut: Proyek Siap Diuji

JUMAT, 31 MARET 2023 | 17:11 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pemerintah mempercepat pembangunan rel Kereta Api Cepat Jakarta Bandung (KCJB) yang terintegrasi dengan Lintas Raya Terpadu (LRT) Jabodetabek.

Hal itu dibuktikan dengan dilakukannya peletakan rel kereta terakhir KCJB, oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan, di Stasiun Halim Perdanakusumah, Jakarta Timur, pada Jumat (31/3).

“Penyelesaian pemasangan rel kereta terakhir ini merupakan salah satu milestone yang krusial bagi keseluruhan proyek, sekaligus sebagai tanda kesiapan proyek untuk memasuki periode pengujian secara terintegrasi,” kata Luhut.

Dengan demikian total panjang rel yang terbentang sudah mencapai 304 kilometer untuk dua lajur kereta.

Rencananya, Presiden RI Joko Widodo akan meresmikan kedua proyek strategis nasional tersebut bertepatan pada momentum peringatan HUT ke-78 Kemerdekaan RI, yaitu pada 18 Agustus 2023.

Dalam kesempatan itu, Luhut turut mengucapkan terima kasih kepada Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono yang telah bergerak cepat terhadap masalah yang dihadapi dalam pembangunan KCJB yang nantinya akan menjadi kereta cepat pertama di Asia Tenggara, serta LRT Jabodetabek.

“Saya apresiasi kepada Pj. Gubernur yang begitu cepat memberikan respons terhadap masalah-masalah pembangunan kedua proyek ini, misalnya masalah lahan,” tutup Luhut.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya