Berita

Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Dedi Prasetyo (kanan)/Ist

Presisi

Kapolri Perintahkan Semua Jajaran Bagikan Sembako untuk Warga yang Membutuhkan Selama Ramadhan

RABU, 29 MARET 2023 | 16:38 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Seluruh jajaran kepolisian mendapat instruksi khusus dari Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk dilaksanakan sepanjang Ramadhan. Yaitu membantu masyarakat yang membutuhkan dengan membagikan sembako.

"Kami diperintahkan untuk setiap saat mendistribusikan bansos kepada masyarakat, khususnya di bulan suci Ramadhan," kata Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Dedi Prasetyo, di halaman Polres Metro Jakarta Selatan, Rabu (29/3).

Bantuan sembako ini diharapkan dapat meringankan beban masyarakat, terlebih mereka yang memang kekurangan.


"Semoga paket sembako atau bansos yang kita berikan kepada masyarakat minimal bisa meringankan beban khususnya di bulan suci Ramadhan," imbuh Dedi.

Untuk hari ini, sebanyak 2.000 paket sembako dibagikan kepada warga yang membutuhkan di wilayah Jakarta Selatan.

Selain di wilayah Jakarta Selatan, Polri juga telah membagikan paket sembako di beberapa tempat.

Di antaranya di wilayah Polda Metro Jaya 7.500 paket sembako, wilayah Jawa Timur 50 ton bantuan yang diserahkan ke masyarakat dan kaum disabilitas, dan di Nusa Tenggara Timur (NTT) juga dibagikan 5 ribu paket sembako.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Golkar: Pengganti Adies Kadir di DPR Caleg Suara Terbanyak Berikutnya

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:18

Nasib Generasi Emas Terancam Gegara Purbaya Belum Terapkan Cukai MBDK

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:16

PAN Dukung Ambang Batas Parlemen Nol Persen dengan Fraksi Terbatas

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:10

IHSG Mulai Stabil Usai OJK Respons Peringatan MSCI Terkait Status Pasar Frontier

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:05

Amdatara Konsolidasikan Industri AMDK, Perkuat Kolaborasi dengan Pemda

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:55

41 Desa di Kabupaten Bekasi Banjir Usai Diterpa Hujan Lebat

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:53

Pesawat Jatuh di Kolombia, Seluruh Penumpang Tewas Termasuk Anggota DPR

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:51

IHSG Anjlok Dua Hari, Momentum Perbaikan Pasar Modal

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:48

Harga CPO Terkerek Lonjakan Minyak Mentah Dunia

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:45

PAN Dukung MK Hapus Ambang Batas Parlemen

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:42

Selengkapnya