Berita

Presiden Rusia Vladimir Putin/Net

Dunia

Putin: Manuver NATO dan Barat Mirip Nazi Jerman Saat Perang Dunia II

SENIN, 27 MARET 2023 | 18:57 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Perluasan kerja sama Barat dan NATO yang terbentuk sepanjang perang Ukraina dinilai mirip seperti poros kekuatan yang dipimpin oleh Nazi Jerman selama Perang Dunia II.

Begitu yang dikatakan oleh Presiden Rusia, Vladimir Putin dalam wawancaranya dengan Sputnik pada Minggu (26/3).

Putin menuduh NATO telah menciptakan poros baru seperti apa yang terjadi di Perang Dunia II, di mana kehancuran abad itu dimulai.


"Barat mulai membangun poros baru, mirip dengan poros yang diciptakan kembali pada tahun (19)30-an oleh rezim fasis di Jerman, Italia, dan Jepang yang militeristik," ujarnya.

Menurut Putin, gelagat perluasan NATO sudah tampak sejak pakta pertahanan itu bermaksud mengembangkan hubungan dengan negara-negara Asia Pasifik, seperti Selandia Baru, Australia, dan Korea Selatan.

"Mereka mengumumkan bahwa mereka akan menciptakan NATO global," kata Putin.

Dalam pernyataannya, Putin menyebut pihak Barat berusaha memperpanjang konflik dengan membantu Ukraina.

Meskipun ia yakin, bahwa Ukraina tidak akan mampu mengalahkan Rusia meskipun mendapat semua bantuan dari kekuatan Barat seperti AS dan Inggris.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya