Berita

Hendri Satrio/Ist

Nusantara

Kebakaran Depo Plumpang Pelajaran Mahal Bagaimana Negara Melindungi Rakyat

SENIN, 13 MARET 2023 | 09:02 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara, pelajaran sangat mahal bagi pemerintah dalam rangka kewajiban melindungi rakyat.

"Selanjutnya, yang terpenting adalah bagaimana negara, melalui BUMN, mengelola aset-asetnya," kata pengamat politik dari Universitas Paramadina, Hendri Satrio, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (13/3).

Founder Lembaga Survei Kedai Kopi yang akrab disapa Hensat itu juga berharap presiden berikutnya bisa fokus melakukan perbaikan dan perubahan. Sehingga negara benar-benar hadir melindungi rakyat.


"Tidak ada lagi framing, seolah-olah harus dicari siapa yang disalahkan, karena rakyat pemilik negara ini," tegasnya.

Seperti diketahui, kebakaran di Depo Pertamina Plumpang pada Jumat malam (3/3) menewaskan 19 nyawa dan puluhan lainnya mengalami luka-luka.

Presiden Jokowi telah meminta Menteri BUMN, Erick Thohir, dan Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, mencarikan solusi.

Ada dua opsi, Depo Plumpang yang dipindah ke kawasan reklamasi, atau warga Tanah Merah yang direlokasi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya