Berita

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Ketua DPR RI Puan Maharani/Net

Politik

Puan Maharani Berhak Jadi Calon Presiden 2024

MINGGU, 12 MARET 2023 | 09:00 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Semua warga negara Indonesia berhak menjadi calon presiden maupun calon wakil presiden pada Pilpres 2024 mendatang, tidak terkecuali Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani.

Puan Maharani adalah orang yang berpengalaman di eksekutif karena pernah memimpin Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK). Ketua DPP PDI Perjuangan itu kini juga sedang memimpin lembaga legislatif, DPR RI. Berbekal kemampuan tersebut, Puan Maharani dinilai layak untuk tampil pada Pilpres 2024 mendatang.

Apalagi, kata pengamat politik Universitas Al Azhar Indonesia, Ujang Komarudin, Puan Maharani tidak sekadar anak biologis dari Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, tapi juga anak ideologis PDIP karena sudah berkecimpung lama membesarkan partai. 


“Jadi Puan berhak juga jadi capres,” ujar Ujang saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Minggu pagi (12/3).

Di satu sisi, Megawati sebagai ketum partai juga diminta peka pada aspirasi sebagian besar elite PDIP yang menginginkan Puan Maharani menjadi calon presiden.

Sementara Puan Maharani juga punya catatan pekerjaan rumah. Yaitu, harus mampu mengerek elektabilitas diri agar partai semakin mantap menunjuknya sebagai calon presiden.

"Puan harus menaikkan elektabilitasnya ketika diusung menjadi capres, agar bisa bersaing namanya di 3 besar," demikian Ujang.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya