Berita

Bos tentara bayaran Wagner, Yevgeny Prigozhin/Net

Dunia

Bos Tentara Bayaran Rusia Wagner Akui Ingin Gantikan Zelensky jadi Presiden Ukraina

MINGGU, 12 MARET 2023 | 06:41 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Salah satu petinggi tentara bayaran Rusia Wagner, Yevgeny Prigozhin, telah menyatakan keinginannya untuk mencalonkan diri sebagai Presiden Ukraina pada tahun depan.

Ambisi politik Prigozhin itu ia diungkap dalam sebuah video, di mana ia mengenakan perlengkapan tempur. Video itu diunggah di saluran Telegram miliknya dan tersebar di Twitter.  

"Saya telah memutuskan untuk mencalonkan diri sebagai presiden pada tahun 2024," ujarnya, sembari menyebut yang ia maksud adalah presiden Ukraina, seperti dimuat Newsweek, Minggu (12/3).


Namun pernyataan Prigozhin dinilai sekadar lelucon semata di tengah kurangnya amunisi Rusia saat perang. Itu lantaran ia tidak memiliki kewarganegaraan Ukraina dan telah memimpin pertarungan di Bakhmut.

Meski begitu, Prigozhin mengatakan, jika ia berhasil mengalahkan petahana, Zelensky, dan pendahulunya, Petro Poroshenko, maka perang akan berakhir.

Dalam beberapa waktu, Prigozhin disebut telah terlibat perselisihan dengan Kementerian Pertahanan Rusia terkait penanganan perang. Dia juga dikabarkan ingin menantang Vladimir Putin sebagai presiden.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya