Berita

Rekonstruksi penganiayaan David oleh Mario/RMOL

Hukum

Rekonstruksi Penganiayaan David, Saksi N Tak Kuasa Menahan Tangis

SABTU, 11 MARET 2023 | 02:20 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Tangisan tak bisa dibendung saksi N saat rekonstruksi penganiayaan David Latumahina alias Cristalino David Ozora (17) oleh Mario Dandy Satriyo (20) yang berlangsung di Perumahan Green Permata Residences, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Jumat (10/3).

Dalam rekonstruksi, N yang melihat aksi penganiayaan langsung turun dari balkon rumahnya. Ia menghampiri David yang sudah dalam posisi tengkurap tak berdaya.

N pun meminta AG untuk menahan kepala David dengan pahanya.


"Boleh tolong kasih paha kamu di bawah tangan saya seperti bantal?" kata penyidik menirukan ucapan N.

Namun, permintaan itu tak diindahkan AG.

"Tapi anak AG diam saja, saat bersamaan saksi bapak R tiba," imbuh penyidik.

Kesedihan terpancar dari wajah N saat rekonstruksi berlangsung. Sambil menahan tangis, ia sempat bertanya kepada Mario mengapa David dianiaya.

"Ketika saya lari dari balkon saya tunjuk pelaku siapa kamu saya pemilik rumah itu kamu tamu tak diundang. Kamu apain anak teman saya?" tanya N kepada Mario.

Mario pun sempat membalas bahwa alasan dia menganiaya karena David diduga telah melecehkan AG.

Karena suasana semakin memanas, saksi R pun mengeluarkan mobilnya dan membawa David ke rumah sakit terdekat.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Trump Ancam Kenakan Tarif 25 Persen ke Delapan Negara Eropa

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:48

Arsitektur Hukum Pilkada Sudah Semakin Terlembaga

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:40

Serpihan Badan Pesawat ATR 42-500 Berhasil Ditemukan

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:08

Rekonstruksi Kontrol Yudisial atas Diskresi Penegak Hukum

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:00

KAI Commuter Rekayasa Pola Operasi Imbas Genangan di Kampung Bandan

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:51

Seluruh Sumber Daya Harus Dikerahkan Cari Pesawat ATR yang Hilang Kontak

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:45

Tujuh Kali Menang Pilpres, Museveni Lanjutkan Dominasi Kekuasaan di Uganda

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:20

Belasan RT dan Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:13

Ongkos Pilkada Langsung Tak Sebesar MBG

Minggu, 18 Januari 2026 | 07:50

Delik Hukum Pandji Tak Perlu Dicari-cari

Minggu, 18 Januari 2026 | 07:45

Selengkapnya