Berita

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres/Net

Dunia

Bahas Kelanjutan Kesepakatan Laut Hitam, Sekjen PBB Pergi ke Ukraina

RABU, 08 MARET 2023 | 14:06 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Dalam upaya membahas kelanjutan kesepakatan Laut Hitam, Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres mengunjungi Kyiv pada Rabu (7/3).

Menurut pernyataan dari juru bicara PBB, Sekjen PBB itu akan menemui Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky untuk melanjutkan kesepakatan Inisiatif  Laut Hitam, setelah kesepakatan bersama Rusia itu berakhir pada 19 November 2022.

Selain itu, dalam kunjungannya yang akan berakhir pada Kamis (9/3), Guterres juga akan membahas masalah-masalah lainnya yang tidak disebutkan dengan Zelensky.

Berdasarkan laporan dari wakil juru bicara Guterres, Farhan Haq, saat ini Sekjen itu tidak memiliki rencana untuk berkunjung ke Moskow.

Namun, delegasi Rusia diperkirakan akan berada di Jenewa untuk melanjutkan diskusi Laut Hitam itu lebih lanjut.

"Saya ingin menggarisbawahi pentingnya semua pihak tetap terlibat dalam inisiatif ini, dan menegaskan kembali seruan kami untuk memperpanjangnya setelah Maret 2023," kata Haq, dimuat China Org.

Sejauh ini, menurut catatan PBB, kesepakatan untuk memasok biji-bijian kembali melalui jalur Laut Hitam itu telah memberikan hasil yang signifikan dalam memulihkan rantai pasokan global.

Dalam catatan itu, lebih dari 20 juta metrik ton bahan makanan telah terhubung kembali dengan aman, yang juga berguna untuk menurunkan harga pangan di seluruh dunia.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya