Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Jelang Tahun Ajaran Baru, PBB Minta Taliban Izinkan Anak Perempuan Kembali ke Sekolah

MINGGU, 05 MARET 2023 | 20:08 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Menjelang tahun ajaran baru, pelajar perempuan di Afghanistan masih belum mendapatkan hak mereka untuk bisa mengenyam pendidikan.

Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) telah mendesak masyarakat internasional untuk bekerja sama demi membantu anak perempuan Afghanistan.

“Kita perlu berdiri dalam solidaritas dengan gadis-gadis ini dan menyuarakan bahwa mereka tidak sendiri,” kata Wakil Sekretaris Jenderal PBB Amina Mohammed, seperti dikutip AMU TV, Minggu (5/3).

Sejauh ini, menurut Mohammed, PBB terus menyediakan dana untuk akses ke pendidikan, perawatan kesehatan, dan layanan penting lainnya. Akan tetapi itu semua dianggap belum cukup untuk dapat membuat Taliban membuka kembali pembatasannya bagi para pelajar perempuan.

Desakan ini kembali digencarkan oleh PBB lantaran tahun ajaran baru akan segera kembali dimulai di Afghanistan dalam waktu kurang dari 20 hari mendatang.

Sejauh ini, Taliban belum juga meberikan tanda-tanda yang baik terhadap pencabutan pembatasan pendidikan bagi puluhan ribu perempuan dan anak-anak perempuan, yang kini masih menghadapi masa depan yang tidak pasti.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Anak Kita dan Jarum Suntik Dopamin: Problem Anak Digital Native

Minggu, 28 Juli 2024 | 03:54

PKS Enggan Kawin Paksa Meski Telah Berkoalisi dengan Demokrat dan PDIP

Minggu, 28 Juli 2024 | 03:31

Divonis Bebas, Ronald Tannur Langsung Tinggalkan Rutan Surabaya

Minggu, 28 Juli 2024 | 02:58

Tinggalkan PDIP, Agustiar Sabran jadi Jagoan Gerindra di Pilkada Kalteng 2024

Minggu, 28 Juli 2024 | 02:27

Praktisi Hukum: Putusan Bebas Ronald Tannur Cederai Rasa Keadilan Masyarakat

Minggu, 28 Juli 2024 | 01:33

PDIP Akui Makin Intensif Komunikasi dengan PKB

Minggu, 28 Juli 2024 | 01:12

HNSI Siapkan 4 Program Strategis untuk Sejahterakan Nelayan

Minggu, 28 Juli 2024 | 00:50

PDIP Belum Tentu Dukung Anies

Minggu, 28 Juli 2024 | 00:29

Tak Gentar Hadapi Ridwan Kamil, Nasdem Intensifkan Komunikasi Politik

Minggu, 28 Juli 2024 | 00:07

DPD Hanura Papua Komitmen Dukung Kader Maju Pilkada 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 23:52

Selengkapnya