Berita

Aksi demonstrasi ribuan warga Tunisia di ibukota Tunis pada Sabtu, 4 Maret 2023/Net

Dunia

Subsidi Pangan Rencana Dicabut, Warga Tunisia Protes

MINGGU, 05 MARET 2023 | 07:14 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Warga Tunisia dibuat geram akibat rencana pemerintah untuk mencabut subsidi makanan dan barang pokok lain di tengah tingginya biaya hidup.

Ribuan orang yang diorganisir oleh serikat buruh pusat Tunisia menggelar aksi demonstrasi di ibukota Tunis pada Sabtu (4/3).

Mereka meneriakkan slogan-slogan menentang kenaikan harga dan kekurangan pangan, kekhawatiran terbesar sebagian besar warga Tunisia.

Dimuat Sky News, perekonomian Tunisia semakin sulit setelah Presiden Kais Saied memicu ketegangan politik dengan membubarkan parlemen dan meluas wewenangnya sendiri.

Akibatnya, pembicaraan dengan Dana Moneter Internasional (IMF) terkait kesepakatan bantuan terhenti. IMF telah menyerukan pencabutan beberapa subsidi dan reformasi lainnya.

Menanggapi aksi demonstrasi, Saied menilai keputusan Serikat Pekerja Umum Tunisia (UGTT) untuk mengundang para pemimpin serikat pekerja asing dalam protes tidak dapat diterima.

"Tunisia bukanlah pertanian, padang rumput, atau tanah tanpa tuan. Siapa pun yang ingin berdemonstrasi bebas melakukannya, tetapi dia tidak harus mengundang orang asing untuk berpartisipasi," ujarnya dalam pidato pada Sabtu malam.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya