Berita

Perdana Menteri Italia Giorgia Meloni berbicara dengan PM India Narendra Modi di Istana Kepresidenan India di New Delhi, pada Kamis, 2 Maret 2023/AP

Dunia

PM Italia Berharap India Bisa Mainkan Peran Kunci Perdamaian Rusia-Ukraina

KAMIS, 02 MARET 2023 | 23:33 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Italia percaya India dapat memainkan peran kunci dalam memfasilitasi proses negosiasi untuk mengakhiri perang di Ukraina.

Perdana Menteri Italia Giorgia Meloni pada Kamis (2/3), berharap Perdana Menteri India Narendra Modi dapat menggunakan presidensi G20 untuk memainkan peran tersebut.

“Kami berharap India, yang menjadi presiden G20, dapat memainkan peran sentral dalam memfasilitasi proses negosiasi untuk penghentian permusuhan demi perdamaian yang adil,” kata Meloni, seperti dikutip Associated Press.


Menanggapii dorongan tersebut, Modi mengaku bersedia. Namun ia menegaskan kembali bahwa perdamaian hanya bisa dicapai melalui jalur diplomasi dan dialog dengan kedua negara.

“India siap mendukung inisiatif perdamaian ke arah itu,” kata Modi dalam konferensi persnya.

Sejauh ini, India menahan diri untuk tidak  mengkritik secara langsung invasi Rusia karena keduanya merupakan sekutu dekat sejak era Perang Dingin. New Delhi juga telah bergantung pada Moskow untuk hampir 60 persen peralatan pertahanannya.

Namun pada tahun lalu, Modi mengatakan kepada Presiden Rusia Vladimir Putin bahwa saat ini “bukan waktu untuk berperang”. Pernyataan itu dipuji oleh para pemimpin dunia sebagai sebuah teguran kepada Moskow.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya