Berita

Proses penyelamatan para penumpang kapal patroli Malaysia oleh TNI Angkatan Laut (TNI AL) dengan Kapal Perang (KRI) Sigalu-857 yang hilang kontak dan terbawa arus ke perairan Indonesia pada Rabu, 1 Maret 2023/Net

Nusantara

TNI AL Berhasil Selamatkan Kapal Patroli Malaysia yang Hilang Kontak

KAMIS, 02 MARET 2023 | 07:58 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Operasi penyelamatan kapal Patroli Departemen Perikanan Malaysia (PL 87) berhasil dilakukan oleh TNI Angkatan Laut (TNI AL) bekerja sama dengan Kapal Perang (KRI) Sigalu-857 yang sedang melakukan Operasi Garda Indosin-23.

Kapal patroli Malaysia yang dilaporkan hilang kontak pada Selasa (28/2) pukul 12.30 waktu setempat tersebut akhirnya ditemukan dan diselamatkan TNI AL di sekitar perairan Pulau Nipa pada Rabu (1/3), pukul 12.14 WIB.

Para penumpang telah dibawa ke lokasi aman di sekitar Barat Pulau Kepala Jerih, karena cuaca buruk dengan ombak lebih dari 2 meter yang terjadi di sekitar lokasi penemuan.

Menurut informasi yang didapat, Boat tersebut mengalami kerusakan pada bagian baterai, sehingga mesin tidak dapat hidup.

Akibat cuaca buruk yang terjadi, boat tersebut terombang-ambing dan semakin terbawa arus hingga memasuki wilayah perairan Indonesia.

Saat ini, prajurit TNI AL KRI Sigalu-857 terus membantu untuk memperbaiki kerusakan dengan mengisi daya baterai tersebut. 

Populer

Demo di KPK, GMNI: Tangkap dan Adili Keluarga Mulyono

Jumat, 20 September 2024 | 16:22

Mantan Menpora Hayono Isman Teriak Tanah Keluarganya Diserobot

Jumat, 20 September 2024 | 07:04

Makin Ketahuan, Nomor Ponsel Fufufafa Dicantumkan Gibran pada Berkas Pilkada Solo

Senin, 23 September 2024 | 09:10

Pasukan Berani Mati Bela Jokowi Pembohong!

Minggu, 22 September 2024 | 14:03

Roy Suryo: Akun Fufufafa 99,9 Persen Milik Gibran

Kamis, 19 September 2024 | 10:39

Kejagung di Bawah ST Burhanuddin, Anak Buah Jalan Masing-masing

Rabu, 25 September 2024 | 17:11

Akun Fufufafa Ganti Nama dari Gibran jadi Slamet Gagal Total

Senin, 23 September 2024 | 08:44

UPDATE

Bakamla Akui Ada Ledakan Sebelum Kebakaran

Minggu, 29 September 2024 | 11:27

Kepemimpinan LaNyalla Dinilai Sukses Bawa DPD Jadi Pembela Rakyat

Minggu, 29 September 2024 | 10:58

Sejumlah Negara Berduka atas Kematian Pemimpin Hizbullah

Minggu, 29 September 2024 | 10:57

Dalami Kebakaran di Gedung Bakamla, Polisi Periksa 16 Kuproy

Minggu, 29 September 2024 | 10:44

Polda Sumbar Didorong segera Limpahkan Berkas Pembunuh Gadis Penjual Gorengan

Minggu, 29 September 2024 | 10:29

Polisi Harus Usut Tuntas Aksi Brutal Pembubaran Diskusi FTA

Minggu, 29 September 2024 | 10:26

Kantor Bakamla Kebakaran, Jalan Proklamasi Ditutup Sementara

Minggu, 29 September 2024 | 10:10

Anak Usaha Telkom Garap Film Horor Eksorsisme Pertama di Indonesia

Minggu, 29 September 2024 | 09:52

Makin Berani, Trump Cemooh Biden dan Harris "Cacat Mental"

Minggu, 29 September 2024 | 09:44

Biden: Kematian Bos Hizbullah Keadilan Bagi Para Korban

Minggu, 29 September 2024 | 09:24

Selengkapnya