Berita

Mario Dandy Satriyo (kenakan baju tahanan) saat ditunjukkan oleh Polres Metro Jakarta Selatan/Net

Hukum

Pemuda Muhammadiyah Minta Penganiaya David Dihukum Berat

SABTU, 25 FEBRUARI 2023 | 03:50 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Aksi anak pejabat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Mario Dandy Satriyo yang menganiaya putra pengurus pusat Gerakan Pemuda (GP) Ansor merupakan tindakan brutal.

“Saya mengecam keras aksi brutal tersebut dan meminta hukuman berat bagi pelakunya,” kata formatur terpilih PP Pemuda Muhammadiyah, Dedi Irawan kepada wartawan di Jakarta, Jumat (24/2).

Menurut Dedi, aksi yang dilakukan oleh Mario kepada David ini adalah bentuk sewenang-wenang yang diduga melibatkan perasaan berkuasa atas yang lain.

Dengan begitu, kata Dedi, tindakan brutal tidak mengenal belas kasihan dilakukan Mario. Sebagai sesama ayah dan aktivis, Dedi merasakan kesedihan mendalam atas kejadian yang menimpa David.

“Saya mengapresiasi kerja cepat Polri dalam menangani kasus tersebut, sehingga kemarahan publik dapat sedikit diredam,” ujar dia.

Sebagai sesama aktovis organisasi keagamaan, ia meminta agar aparat keamanan untuk menindak seluruh aktor yang terlibat sehingga menyebabkan David mengalami koma.

“Pemuda Muhammadiyah akan ikut mengawal kasus ini agar seluruh pelaku mendapatkan hukuman yang sepadan,” demikian Dedi.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya