Berita

Sekjen PKS Aboebakar Al Habsyi/Net

Politik

Soal Cawapres Anies, PKS: Sudah Mengarah ke Satu Titik

SABTU, 25 FEBRUARI 2023 | 02:09 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

RMOL. Sejumlah nama ditawarkan masing-masing partai politik pengusung bakal calon presiden Anies Baswedan. Dari PKS muncul nama mantan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher).

Sekretaris Jenderal PKS Aboebakar Al Habsyi menuturkan, nama Aher sempat disodorkan menjadi pendamping Anies untuk bertarung di Pemilu 2024. Namun, PKS tidak mematok alias memaksakan kehendak agar Aher menjadi cawapres. PKS, mengalir siapapun yang akan dipilih oleh mantan Gubernur DKI Jakarta untuk mendampinginya nanti di kontestasi.

“Kalo dari PKS ya memang Aher ditawarkan ke tim kecil itu. Tetapi kita liat saja. Itu berjalan dengan waktu,” kata Aboebakar saat ditemui di Golden Ballroom, Jakarta Pusat, Jumat (24/2).

Anggota Komisi III DPR RI menambahkan, sudah ada satu nama yang akan disepakati Nasdem, PKS dan Demokrat untuk mendampingi Anies Baswedan.

"Jadi siapa dan siapannya kita liat saja. Anda biar paham ya, pilpres tiap hari demi hari bergejolak berbentuk ombak. Tapi, saya yakin dan percaya sudah ada pembicaraan yang mengarah pada 1 titik," tutupnya.

Populer

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

Hizbullah Bombardir Pangkalan Militer Israel Pakai Rudal, Sirine Berdengung Kencang

Sabtu, 02 November 2024 | 18:04

UPDATE

Bertemu Megawati Bakal Jadi Sowan Pamungkas Prabowo

Kamis, 07 November 2024 | 16:09

Kemenangan Trump Jadi Alarm Bahaya Bagi Perekonomian RI?

Kamis, 07 November 2024 | 16:02

BSSN Sudah Siapkan Operasi Siber Pengamanan Pilkada 2024

Kamis, 07 November 2024 | 15:52

WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Cek Keaslian Foto dalam Pesan

Kamis, 07 November 2024 | 15:44

Mendagri Dorong Pemda Dukung Program Prioritas Prabowo-Gibran

Kamis, 07 November 2024 | 15:26

BSI Dukung Program Gizi Nasional Melalui Kemitraan dengan BGN

Kamis, 07 November 2024 | 15:25

Pemberantasan Judi Online Langkah Tegas yang Dinanti Sejak Lama

Kamis, 07 November 2024 | 15:21

Komisi I DPR Dukung BSSN Perkuat Keamanan Siber

Kamis, 07 November 2024 | 15:16

Trump Raih Kemenangan, Ancaman Tarif 60 Persen untuk China Jadi Sorotan

Kamis, 07 November 2024 | 15:10

Mayor Teddy Tidak Perlu Lagi Selalu Dampingi Prabowo

Kamis, 07 November 2024 | 14:58

Selengkapnya