Berita

Jet tempur Qaher-313/Net

Dunia

Iran Sulap Jet Tempur Qaher-313 jadi Pesawat Tanpa Awak

SELASA, 21 FEBRUARI 2023 | 09:18 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Iran akan menyulap jet siluman Qaher-313 menjadi sebuah drone atau pesawat tanpa awak. Proyek ini diperkirakan rampung pada tahun depan.

Kepala Organisasi Industri Penerbangan Iran (IAIO), Brigadir Jenderal Afshin Khaajeh Fard mengatakan pengembangan drone Qaher  telah mencapai kematangan.

Berbagai versi Qaher sendiri akan diluncurkan pada pertengahan tahun Iran berikutnya, yang akan dimulai pada 21 Maret 2023.


Dimuat Mehr News Agency, Afshin juga menyebut Iran juga telah mencapai kemaandirian di bidang perombakan helikopter.

Jet tempur siluman satu kursi sekaligus jet tempur multiperan Qaher-313 diluncurkan pada Februari 2013. Jet tempur ini dapat lepas landas dan mendaat di landasan pacu pendek.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

UPDATE

Waspada Pemutihan Lahan Sawit Ilegal Secara Massal!

Rabu, 21 Januari 2026 | 07:48

Pertemuan Eggi-Damai Lubis dengan Jokowi Disebut Diplomasi Tingkat Tinggi

Rabu, 21 Januari 2026 | 07:23

Sudewo Juga Tersangka Suap Jalur Kereta Api, Kasus Pemerasan Jadi Pintu Masuk

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:52

Damai Lubis Merasa Serba Salah Usai Bertemu Jokowi dan Terima SP3

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:52

Putusan MK 234 Koreksi Sikap Polri dan Pemerintah soal Polisi Isi Jabatan Sipil

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:48

Khofifah: Jawa Timur Siap jadi Lumbung Talenta Digital Nasional

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:25

The Game Changer Kedua

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:59

Persiden Cabut Izin 28 Perusahaan, Kinerja Kemenhut Harus Tetap Dievaluasi

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:45

Evakuasi Korban Pesawat Jatuh

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:20

Pemerintah Diminta Perbaiki Jalan Rusak di Akses Vital Logistik

Rabu, 21 Januari 2026 | 04:59

Selengkapnya