Berita

Sandiaga usai menghadiri acara acara Harlah 50 Tahun PPP di Kawasan BSD, Tangerang Selatan, Jumat (17/2)/RMOL

Politik

Sandiaga Uno Serahkan ke Prabowo dan Mardiono soal Harapan PPP

JUMAT, 17 FEBRUARI 2023 | 20:40 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Menparekraf Sandiaga Uno enggan berspekulasi mengenai harapan kader agar bergabung dengan Partai Persatuan Pembangunan (PPP).

Sandiaga mengatakan, pihaknya menyerahkan sepenuhnya kepada Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.

“Nanti Pak Mar (Mardiono) sama Pak Prabowo nanti yang akan bertemu karena itu memang ranahnya dari pimpinan parpol,” kata Sandiaga kepada wartawan seusai menghadiri acara acara Harlah 50 Tahun PPP di Kawasan BSD, Tangerang Selatan, Jumat (17/2).

Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra ini menyebutkan bahwa Prabowo Subianto dan Mardiono pun tampak akrab dalam acara Puncak Harlah 50 PPP.

“Tadi banyak guyon sama Pak Prabowo, Mardiono tadi menyampaikan pinjem dulu (Sandinya), Pak Prabowo bilang ke Pak Bahlil, jangan provokasi, jangan provokasi,” tuturnya.

Namun begitu, Sandiaga menegaskan pihaknya siap mengikuti arahan Partai Gerindra mengenai keputusan politik partai.

“Ya kita ikut arahan pimpinan krn parpol ini tentunya menjadi tumpuan harapan masyarakat,” pungkasnya.

Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

UPDATE

Korupsi Menggila, Bangsa Ini Dibawa ke Mana?

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:31

Resesi AS Cuma Omon-Omon, Dolar Tembus Rp16.400

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:29

Legislator PAN Ungkap Ada Perang Mafia di Tubuh Pertamina

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:16

DPR: Kehadiran Pak Simon di Pertamina Getarkan Indonesia

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:07

BI dan State Bank of Vietnam Sepakat Perkuat Kerja Sama Bilateral

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:56

Masa Jabatan Ketum Partai Digugat di MK, Waketum PAN: Itu Masalah Internal

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:54

Anggaran FOLU Net Sink 2030 Non APBN Bisa Masuk Kategori Suap

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:54

Pandawara Group Sampaikan Kendala ke Presiden, Siap Berkolaborasi Atasi Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:39

DPR Pertanyakan Pertamina soal ‘Grup Orang-orang Senang’

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:37

Menhan: 3 Pasal UU TNI Bakal Direvisi

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:24

Selengkapnya