Berita

Ratu Tisha memperoleh 54 suara di KLB PSSI sebagai Wakil Ketua Umum PSSI/Ist

Sepak Bola

Pemilihan Ulang, Ratu Tisha dan Yunus Nusi jadi Waketum PSSI

KAMIS, 16 FEBRUARI 2023 | 16:23 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Kongres Luar Biasa (KLB) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) sempat diwarnai ketegangan hingga adu mulut. Pasalnya pemilihan calon wakil ketua umum PSSI diduga janggal karena banyak suara hilang.

Sejumlah nama yang sudah dipilih ternyata tidak masuk dalam proses pemilihan calon wakil ketua umum PSSI di KLB PSSI.

Setelah dilakukan pemilihan ulang, voters memutuskan memilih mantan Sekjen PSSI, Ratu Tisha dan Yunus Nusi sebagai Wakil Ketua Umum PSSI periode 2023-2027.

Hasil pemilihannya, Ratu Tisha memperoleh 54 suara, Yunus Nusi sebanyak 53 suara dan Zainudin Amali yang menjabat Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) hanya meraih 44 suara.

Sebelumnya, Zainudin Amali dan Yunus Nusi sudah dinyatakan menang dalam pemilihan Waketum. Dia memperoleh 66 suara, dan Yunus Nusi 63 suara, sedangkan Ratu Tisha sebanyak 41 suara.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Sekda Jabar akan Tindak Pelaku Pungli di Masjid Raya Al Jabbar

Rabu, 17 April 2024 | 03:41

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Halal Bihalal Partai Golkar

Selasa, 16 April 2024 | 01:21

UPDATE

Mudahkan Milenial dan Gen Z Miliki Hunian di Bali, BTN Tawarkan Skema Khusus

Sabtu, 27 April 2024 | 01:36

Sikap Ksatria Prabowo Perlu Ditiru Para Elite Politik

Sabtu, 27 April 2024 | 01:11

Gus Fawait Resmi Didukung Gerindra Maju Bacabup Jember

Sabtu, 27 April 2024 | 00:59

Rekonsiliasi Prabowo-Megawati Bisa Dinginkan Suhu Politik

Sabtu, 27 April 2024 | 00:31

Kejagung Tetapkan 5 Tersangka Baru Korupsi PT Timah, 3 Orang Langsung Ditahan

Jumat, 26 April 2024 | 23:55

Menlu RI Luncurkan Buku "Menghadirkan Negara Hingga Ujung Dunia" di HWPA Award 2023

Jumat, 26 April 2024 | 23:37

Indonesia Tim Pertama yang Jebol Gawang Korsel, Pimpinan Komisi X: Prestasi yang Patut Diapresiasi

Jumat, 26 April 2024 | 23:33

Konfrontasi Barat Semakin Masif, Rusia Ajak Sekutu Asia Sering-sering Latihan Militer

Jumat, 26 April 2024 | 23:21

Menlu RI: Jumlah Kasus WNI di Luar Negeri Melonjak 50 Persen Jadi 53.598

Jumat, 26 April 2024 | 23:06

Ubedilah: 26 Tahun Reformasi, Demokrasi Memburuk

Jumat, 26 April 2024 | 23:01

Selengkapnya