Berita

Konferensi pers penetapan GR sebagai tersangka di Mapolres Metro Jakarta Selatan pada Senin, 13 Februari 2023/Ist

Hukum

Polisi Tetapkan Pengemudi Fortuner Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Kekerasan

SELASA, 14 FEBRUARI 2023 | 08:21 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Polisi telah menetapkan pengemudi Fortuner, GR (24 tahun), sebagai tersangka terkait penyerangan dan keributan dengan pengemudi mobil Brio kuning di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Minggu (12/2).

"Korban yang merupakan  pengemudi kendaraan umum online dan juga saksi H yang merupakan penumpang yang dibawa oleh korban mengalami ancaman kekerasan akibat perbuatan yang dilakukan tersangka GR," kata Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi dalam konferensi pers di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Senin malam (13/2).

Lanjut, Ade Ary menyebut tersangka dijerat dengan Pasal 335 KUHP dan Pasal 406 KUHP, yaitu perusakan terhadap barang dan perbuatan ancaman kekerasan yang dilakukan oleh tersangka terhadap orang sebagaimana diatur di pasal 335 ayat 1 KUHP.

Setelah ditetapkan sebagai tersangka, GR yang hadir dalam konferensi pers mengenakan baju tahanan berwarna orange pun dipastikan langsung ditahan.

Selain itu polisi juga menyita barang bukti milik tersangka.

"Berdasarkan penerapan kedua pasal ini dengan didasari dua alat bukti dan adanya barang bukti yang sudah kami sita Kemudian kami melakukan penahanan terhadap tersangka GR untuk selanjutnya kami lakukan proses dalam tahap penyidikan lebih lanjut," sambung Ade Ary.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya