Berita

Pabrik drone Edge Autonomy AS di Latvia terbakar pada Selasa, 7 Februari 2023/Net

Dunia

Pabrik Drone Milik AS di Latvia Terbakar

RABU, 08 FEBRUARI 2023 | 11:10 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Pabrik pembuatan pesawat tak berawak atau drone milik Amerika Serikat di Latvia terbakar pada Selasa (7/2).

Dilaporkan AFP, sebagian besar pabrik drone Edge Autonomy habis dilalap api dengan gumpalan asap hitam mencapai langit pada pukul 15.00 waktu setempat.

Penyiar Latvia TV melaporkan bahwa 20 mobil polisi, sembilan mobil pemadam kebakaran, dan lima ambulans, berada di lokasi kebakaran.

Kepulan asap hitam dari pabrik dirasa cukup mengkhawatirkan, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Latvia mengimbau warga untuk menjauhi lokasi kebakaran.

Meski pabrik Edge Autonomy terletak di dekat bandara Riga, tetapi operasi penerbangan tidak terpengaruh oleh kebakaran tersebut.

Pabrik drone milik perusahaan yang berbasis di California AS itu didirikan di Latvia dan biasa memproduksi drone kepada klien akademik, komersial, dan pemerintah di 70 negara, termasuk sekutu Ukraina dan NATO.

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Muncul Petisi Agus Salim Diminta Kembalikan Uang Donasi

Rabu, 23 Oktober 2024 | 02:22

Bahlil Tunjukkan Kesombongan pada Prabowo

Jumat, 25 Oktober 2024 | 13:37

Petisi Cabut Donasi Agus Salim Diteken Lebih dari 125 Ribu Orang

Kamis, 24 Oktober 2024 | 00:43

UPDATE

Prabowo Bareng Gibran Hadir di Deklarasi GSN

Sabtu, 02 November 2024 | 15:47

Komisi V Ingatkan Peningkatan Pelayanan Sarana Prasarana Menjelang Nataru

Sabtu, 02 November 2024 | 15:37

Harga CPO Meroket ke Level Tertinggi di Awal Bulan

Sabtu, 02 November 2024 | 15:09

Jenazah Kebakaran Pabrik Pakan Ternak Belum Berhasil Diidentifikasi

Sabtu, 02 November 2024 | 14:50

Lagi Santai Ngopi, Prajurit TNI Dikeroyok Ormas di Jaksel

Sabtu, 02 November 2024 | 14:30

BKPM Bidik Investasi Rp1.900 Triliun di 2025 dari Sektor Ini

Sabtu, 02 November 2024 | 14:29

Saham Eropa Menghijau, Indeks DAX Bangkit 0,93 Persen

Sabtu, 02 November 2024 | 14:04

Tumpukan Duit Judi Slot

Sabtu, 02 November 2024 | 13:54

3 Tersangka Baru Judi Slot8278 Terancam Penjara 20 Tahun

Sabtu, 02 November 2024 | 13:39

Tak Hanya iPhone 16, Pemerintah Juga Bakal Blokir IMEI Google Pixel

Sabtu, 02 November 2024 | 13:14

Selengkapnya