Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Aksi Bakar Kitab Suci Al Quran Kembali Terjadi, Kini di Depan Mesjid Denmark oleh Pelaku yang Sama

SABTU, 28 JANUARI 2023 | 00:19 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Belum reda kemarahan umat Islam atas aksi pembakaran salinan Al Quran di Swedia, aksi serupa kembali dilakukan politisi Swedia Rasmus Paludan di Denmark pada Jumat (27/1) waktu setempat.

Paludan, seorang ekstremis sayap kanan, memicu kemarahan baru ketika dia melakukan pembakaran Al Quran di luar sebuah masjid di Denmark dan menyiarkan langsung aksinya di Facebook.

Sebuah sumber diplomatik Turki mengatakan, Duta Besar Denmark Danny Annan dipanggil untuk memprotes sikap Denmark yang tidak dapat diterima terhadap tindakan Paludan.


"Kami mengutuk keras keputusan memberikan izin untuk tindakan provokatif ini, yang jelas merupakan kejahatan rasial," kata sumber diplomatik Turki itu, seperti dikutip dari AFP.

Sehari sebelum peristiwa pembakaran, Kamis (26/1), Poludan mengumumkan rencana aksinya dalam sebuah postingan di Instagram.

Ia berjanji untuk melakukan aksi mingguan yang melibatkan Al Quran di depan sebuah masjid di Dortheavej, Kopenhagen, sampai Turki menyetujui keanggotaan NATO Swedia dan Finlandia.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya