Berita

Ketua DPD Partai Gelora Kabupaten Bandung, Abdurahim Santosa/RMOLJabar

Politik

Akui Punya Basis Massa di 7 Dapil, Partai Gelora Kabupaten Bandung Optimistis Hadapi Pemilu 2024

RABU, 25 JANUARI 2023 | 14:26 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Partai Gelora Kabupaten Bandung mengklaim telah memiliki basis massa pemilih yang tersebar di 7 daerah pemilihan (dapil) di Kabupaten Bandung. Partai besutan Anies Mata ini pun sudah menargetkan 7 kursi di DPRD Kabupaten Bandung pada Pemilu 2024 mendatang.

"Seperti yang telah dicanangkan oleh DPP, kami ingin membawa Indonesia menuju lima besar dunia," kata Ketua DPD Partai Gelora Kabupaten Bandung, Abdurahim Santosa, dikutip Kantor Berita RMOLJabar, Rabu (25/1).

Angka tersebut, menurut Santosa sangat realistis bagi partai pendatang baru seperti mereka.


"Semoga kehadiran kami mendapatkan perhatian dari masyarakat pemilih. Mudah-mudahan pada Pemilu 2024 kami bisa ada di parlemen," harapnya.

Santosa melanjutkan, salah satu program kerja partainya adalah mendekatkan pembangunan kepada masyarakat. Terutama masyarakat desa.

"Agar masyarakat ini benar-benar merasakan hasil atau manfaat dari kemajuan pembangunan," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Sekjen PBB Kecewa AS Keluar dari 66 Organisasi Internasional

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:15

Gus Yaqut Tersangka Kuota Haji, PKB: Walau Lambat, Negara Akhirnya Hadir

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:15

Gus Yahya Tak Mau Ikut Campur Kasus Yaqut

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:03

TCL Pamer Inovasi Teknologi Visual di CES 2026

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:56

Orang Dekat Benarkan Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Ngadep Jokowi di Solo

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:47

KPK Sudah Kirim Pemberitahuan Penetapan Tersangka ke Yaqut Cholil dan Gus Alex

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:24

Komisi VIII DPR: Pelunasan BPIH 2026 Sudah 100 Persen, Tak Ada yang Tertunda

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:56

37 WNI di Venezuela Dipastikan Aman, Kemlu Siapkan Rencana Kontigensi

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:45

Pilkada Lewat DPRD Bisa Merembet Presiden Dipilih DPR RI

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:40

PP Pemuda Muhammadiyah Tak Terlibat Laporkan Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:26

Selengkapnya