Berita

Komandan Lanal Banten Kolonel Laut (P) Dedi Komarudin bersama jajarannya tunjukkan barang bukti uang palsu/Ist

Nusantara

Prajurit TNI AL Gagalkan Peredaran Uang Palsu di Selat Sunda Sebesar Rp 66 Juta

SELASA, 24 JANUARI 2023 | 19:05 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Prajurit Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Banten berhasil menggagalkan pengedaran uang palsu di KMP. Royce I pada saat melaksanakan pelayaran di Perairan Selat Sunda, Minggu (21/1).

Komandan Lanal Banten Kolonel Laut (P) Dedi Komarudin menjelaskan, terduga pelaku berinisial MI (36) diamankan oleh Prajurit TNI AL setelah diketahui oleh petugas melakukan transaksi menggunakan uang palsu kepada salah satu pedagang di kapal motor penumpang (KMP) Royce I.

"Pelaku melakukan transaksi pada saat kapal sedang berlayar dari Merak menuju Bakauheni Lampung," kata  dalam keterangan tertulis yang diterima Kantor Berita RMOLJakarta, Selasa (24/1).


MI ditangkap petugas yang sedang melaksanakan pengamanan kawasan Obyek Vital Nasional tepatnya di Pelabuhan Merak pada masa Libur tahun baru Imlek.

Dari tangan MI, petugas menemukan uang palsu pecahan Rp 10.000 di dalam tas sejumlah 6.600 lembar.

Kini, MI telah diserahkan ke Polres Cilegon oleh Lanal Banten untuk dilakukan penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya