Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Selundupkan 1.000 Ton Batu Mengandung Lithium, Dua Warga China Ditangkap Taliban

SELASA, 24 JANUARI 2023 | 17:54 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Taliban berhasil menggagalkan upaya penyelundupan batu yang mengandung lithium murni dari Afghanistan. Aksi ini dilakukan oleh lima orang pria, termasuk dua warga negara China.

Sebanyak 1.000 ton batu mengandung lithium diamankan oleh Taliban ketika pelaku berusaha mengirimkannya ke China dari perbatasan Pakistan.

Menurut laporan ANI News pada Senin (23/1), Taliban menangkap pelaku di Jalalabad, sebuah kota perbatasan di Afghanistan timur.

Setelah proses penyelidikan, batu-batu itu mengandung 30 persen lithium yang secara diam-diam diambil dari wilayah Nuristan dan Kunar.

Hubungan China dan Taliban yang awalnya membaik, kini semakin tidak pasti sejak serangan bom hotel yang melukai warga Beijing pada akhir tahun lalu.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Anak Kita dan Jarum Suntik Dopamin: Problem Anak Digital Native

Minggu, 28 Juli 2024 | 03:54

PKS Enggan Kawin Paksa Meski Telah Berkoalisi dengan Demokrat dan PDIP

Minggu, 28 Juli 2024 | 03:31

Divonis Bebas, Ronald Tannur Langsung Tinggalkan Rutan Surabaya

Minggu, 28 Juli 2024 | 02:58

Tinggalkan PDIP, Agustiar Sabran jadi Jagoan Gerindra di Pilkada Kalteng 2024

Minggu, 28 Juli 2024 | 02:27

Praktisi Hukum: Putusan Bebas Ronald Tannur Cederai Rasa Keadilan Masyarakat

Minggu, 28 Juli 2024 | 01:33

PDIP Akui Makin Intensif Komunikasi dengan PKB

Minggu, 28 Juli 2024 | 01:12

HNSI Siapkan 4 Program Strategis untuk Sejahterakan Nelayan

Minggu, 28 Juli 2024 | 00:50

PDIP Belum Tentu Dukung Anies

Minggu, 28 Juli 2024 | 00:29

Tak Gentar Hadapi Ridwan Kamil, Nasdem Intensifkan Komunikasi Politik

Minggu, 28 Juli 2024 | 00:07

DPD Hanura Papua Komitmen Dukung Kader Maju Pilkada 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 23:52

Selengkapnya