Berita

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto ditemani Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menyerahkan motor dan alat komunikasi kepada bintara pembina desa (Babinsa) di Komando Rayon Militer (Koramil) Serengan 03 Solo, Jawa Tengah/Ist

Politik

Ditemani Gibran, Prabowo Serahkan Motor dan Alat Komunikasi untuk Babinsa

SELASA, 24 JANUARI 2023 | 16:56 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyerahkan motor dan alat komunikasi kepada bintara pembina desa (Babinsa) di Komando Rayon Militer (Koramil) Serengan 03 Solo, Jawa Tengah.

Penyerahan ini, menjadi perhatian tersendiri karena Prabowo didampingi Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.

Prabowo mengatakan komando teritorial adalah tulang punggung pertahanan. Oleh karena itu, pemerintah di bawah Presiden Joko Widodo mengarahkan dirinya selaku Menhan untuk memberdayakan seluruh komando teritorial di Indonesia.

"Seluruh bintara pembina desa (Babinsa) Indonesia akan kita bekali dengan kendaraan motor dan alat komunikasi yang baru," kata Prabowo, Selasa (24/1).

Tak hanya itu, Prabowo juga mengungkapkan pemerintah bakal memperbaiki sejumlah kantor komando teritorial di seluruh Indonesia yang berarti seperti Kodam, Komando Daerah Militer (Korem), Komando Distrik Militer (Kodim), Koramil hingga Babinsa.

"Boleh negara lain punya senjata yang hebat-hebat. Senjata yang kita juga miliki adalah cintanya rakyat kepada republik ini," pungkasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

UPDATE

Pengukuhan Petugas Haji

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:04

Chili Siap Jadi Mitra Ekonomi Strategis Indonesia di Amerika Selatan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:02

Basri Baco: Sekolah Gratis Bisa Jadi Kado Indah Heru Budi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:42

Pemprov DKI Tak Ingin Polusi Udara Buruk 2023 Terulang

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:24

Catat, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 9-10 Mei

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:22

BMKG Prediksi Juni Puncak Musim Kemarau di Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:27

Patuhi Telegram Kabareskrim, Rio Reifan Tak akan Direhabilitasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:05

Airlangga dan Menteri Ekonomi Jepang Sepakat Jalankan 3 Proyek Prioritas Transisi Energi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:00

Zaki Tolak Bocorkan soal Koalisi Pilkada Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:35

Bertemu Wakil PM Belanda, Airlangga Bicara soal Kerja Sama Giant Sea Wall

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:22

Selengkapnya