Berita

Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarnoputri saat HUT ke-50 PDIP/Ist

Politik

HUT PDIP Tanpa Kejutan, Megawati Tidak Tergiur Umumkan Capres 2024

SELASA, 10 JANUARI 2023 | 13:29 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Perayaan HUT ke-50 Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) ternyata tidak dijadikan momentum untuk mengumumkan calon presiden 2024.

Dalam pidato perayaan HUT PDIP di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Megawati mengaku sadar banyak pihak menunggu keputusan PDIP terkait Pilpres 2024.

"Ngopo, toh, yo. Orang ini sebetulnya seremonial 50 tahun, karena ini yang ditunggu-tunggu kalau orang main taruhan sudah masang. Sing arep diumumke (yang mau diumumkan) Ibu sopo? (siapa)," kata Megawati.


Namun Megawati menegaskan, tidak akan tergiur untuk mengumumkan Capres PDIP untuk Pilpres 2024.

"Ya, nanti dahulu, memangnya aku, situ tepuk tangan, (saya) mau tergiur umumkan? Enggak," tegas Mega disambut riuh ribuan kader PDIP, termasuk Presiden Joko Widodo yang hadir dalam acara tersebut.

Mega kembali menegaskan dirinya sebagai ketua umum partai sekaligus pemegang hak untuk mengumumkan siapa yang akan diusung dalam Pilpres 2024.

"Kan mesti keren. Saya ketum terpilih di kongres partai sebagai institusi tertinggi partai, maka oleh kongres partai diberikan (wewenang untuk menentukan sikap partai), hak prerogratif siapa yang akan dicalonkan," tegas Megawati.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya