Berita

Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani saat menyerahkan di Kelurahan Tirto dan Kelurahan Pasirsari Kraton Kramatsari, Kota Pekalongan/Ist

Politik

Sekjen Gerindra Minta Ganjar Pranowo Tuntaskan Banjir di Jateng

SENIN, 09 JANUARI 2023 | 14:25 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Pemerintah pusat diminta untuk bersinergi dengan kepala daerah di wilayah pantai utara (Pantura), khususnya Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo untuk menuntaskan bencana banjir di sejumlah wilayah di Jateng.

Permintaan itu disampaikan Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani saat menyerahkan di Kelurahan Tirto dan Kelurahan Pasirsari Kraton Kramatsari, Kota Pekalongan, Senin (9/1).

Muzani mengatakan, banjir yang melanda Pekalongan dan wilayah pantura lainnya adalah bencana tahunan yang selalu terjadi. Penanggulan banjir ini sejatinya sudah dilakukan oleh pemda-pemda setempat tapi tetap selalu terulang kembali.

"Karena itu kami minta kepada pemerintah Kota Pekalongan dan kabupaten-kabupaten yang terdampak banjir, dan kami minta kepada Gubernur Jawa Tengah untuk serius menangani banjir di Jawa Tengah ini bersama pemerintah pusat," ujar Muzani.

Muzani mengatakan, Partai Gerindra juga berkomitmen untuk mengerahkan segala kekuatannya guna menyelesaikan masalah banjir di wilayah Jawa Tengah.

“Maka segala kemampuan yang ada di partai ini akan dimaksudkan untuk membantu kesulitan-kesulitan yang dihadapi masyarakat," demikian Muzani.

Populer

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

Budi Arie Setiadi Ketar-ketir Gegara Dugaan Korupsi PDNS

Sabtu, 15 Maret 2025 | 01:35

Dugaan Korupsi PDNS Kominfo Diusut

Sabtu, 15 Maret 2025 | 01:28

Kader Gerindra Ajak Warga Manfaatkan Mudik Gratis

Sabtu, 15 Maret 2025 | 01:10

Penerima Bansos Minimal 10 Tahun Ber-KTP Jakarta

Sabtu, 15 Maret 2025 | 00:43

Ini Perjalanan Kasus Korupsi Abdul Ghani Kasuba

Sabtu, 15 Maret 2025 | 00:23

Mantan Gubernur Malut Abdul Ghani Kasuba Meninggal Dunia

Sabtu, 15 Maret 2025 | 00:02

Menko Airlangga Luncurkan Program Belanja di Indonesia Aja

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:43

Jokowi Bisa Bernasib Sama seperti Duterte

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:27

Sosok Brigjen Eko Hadi, Reserse yang Dipercaya Jabat Dirtipid Narkoba Bareskrim

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:01

Tak Ada Operasi Yustisi Pendatang di Jakarta Usai Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 | 23:00

Selengkapnya