Berita

Ilustrasi TNI/Net

Pertahanan

Nuning Kertopati: Rotasi Matra untuk Panglima TNI Penting Supaya Berkeadilan

MINGGU, 27 NOVEMBER 2022 | 16:58 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Rotasi antar matra di tubuh TNI untuk jabatan panglima sangat penting. Deengan demikian, setiap matra mendapatkan kesempatan yang sama menjadi kepala TNI.

Hal itu disampaikan Ketua Bidang Hankam dan Siber DPP Partai Perindo Susaningtyas NH Kertopati dalam keterangannya di acara DPP Partai Perindo, Minggu (27/11).

"Rotasi matra itu penting, satu untuk apa? supaya berkeadilan,” ucap Susaningtyas.


Selain itu, kata perempuan yang karib disapa Nuning ini, Presiden Joko Widodo kerap berbicara mengenai kejayaan maritim dan ingin selalu mengedepankan maritim, jika TNI AL terpilih menjadi Panglima TNI.

“Yang kedua itu adalah rotasi secara psikologis akan membangkitkan semangat prajurit, keyakinan dan kepercayaan prajurit di matra terkait di mana kepala stafnya menjadi panglima TNI, ada baiknya rotasi itu dilakukan. Tapi itu kembali lagi pada hak prerogatif presiden,” katanya.

Disinggung mengenai ancaman di Papua, Nuning mengatakan, jika TNI AL yang dijadikan Panglima TNI, maka orang nomor stau di TNI harus mampu menguasai seluruh matra.

"Seorang panglima TNI kan pasti diukur bagaimana dirinya bisa menangani kejadian-kejadian yang ada di negara ini. Seluruh pelosok. Utamanya Papua, tapi saya sebutkan di wilayah perbatasan smeua harus diperhatikan,” tutupnya.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

DPR Dukung Pasutri Gugat Aturan Kuota Internet Hangus ke MK

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:51

Partai Masyumi: Integritas Lemah Suburkan Politik Ijon

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:28

Celios Usulkan Efisiensi Cegah APBN 2026 Babak Belur

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:09

Turkmenistan Legalkan Kripto Demi Sokong Ekonomi

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:39

Indonesia Kehilangan Peradaban

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:18

Presiden Prabowo Diminta Masifkan Pendidikan Anti Suap

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:11

Jalan dan Jembatan Nasional di 3 Provinsi Sumatera Rampung 100 Persen

Jumat, 02 Januari 2026 | 21:55

Demokrat: Diam Terhadap Fitnah Bisa Dianggap Pembenaran

Jumat, 02 Januari 2026 | 21:42

China Hentikan One Child Policy, Kini Kejar Angka Kelahiran

Jumat, 02 Januari 2026 | 20:44

Ide Koalisi Permanen Pernah Gagal di Era Jokowi

Jumat, 02 Januari 2026 | 20:22

Selengkapnya