Berita

Panglima TNI, Jenderal Andika Perkasa akan memasuki masa pensiun pada 21 Desember 2022/RMOL

Politik

Jokowi Kirim Surpres Pergantian Panglima TNI ke DPR Hari Ini, Siapa Pengganti Andika?

RABU, 23 NOVEMBER 2022 | 11:32 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Surat Presiden (Surpres) terkait pergantian Panglima TNI, Jenderal Andika Perkasa akan dikirimkan ke DPR RI pada hari ini, Rabu (23/11).

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno mengatakan, pihaknya akan mengirimkan Surpres mengingat DPR akan memasuki masa reses pada 16 Desember 2022 mendatang.

"Beberapa waktu ke depan akan reses di DPR. Kami sudah menghitung bahwa pada hari ini akan dikirim kepada DPR Surpresnya," kata Pratikno di Istana Negara, Jakarta, Rabu (23/11).


Pratikno menjelaskan, dirinya belum bisa mengumumkan terkait nama yang dipilih Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk menjadi Panglima TNI.

"Nanti kalau sudah diterima DPR nanti dari DPR lah yang menyampaikan. Kalau calon Panglima TNI pasti dari kepala staf atau mantan kepala staf yang masih aktif. Kan gitu aja," tuturnya.

Ketua DPR RI, Puan Maharani sebelumnya telah meminta Presiden Jokowi untuk segera mengirimkan Surpres terkait pergantian Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.

"Saya tentu saja meminta sebelum reses dari atau penutupan masa sidang dari DPR suratnya sudah diterima oleh ketua DPR," kata Puan di Gedung DPR, Jakarta, Kamis (17/11).

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya