Berita

Terdakwa pembunuhan Brigadir J, Putri Candrawathi/Net

Hukum

Putri Candrawathi Positif Covid-19

SELASA, 22 NOVEMBER 2022 | 10:18 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Sidang lanjutan perkara dugaan pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat (J) digelar tanpa kehadiran terdakwa Putri Candrawathi secara langsung.

Humas Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Djuyamto menuturkan, istri Ferdy Sambo ini tidak dapat hadir langsung ke Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, di Jalan Ampera Raya, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa (22/11).

"Info sementara PC (Putri Chandrawati) kena Covid-19," ujar Djuyamto.

Saat ditanya kembali terkait kehadiran Putri melalui aplikasi virtual, Djuyamto membenarkannya.

"Kemungkinan begitu (daring)," tandasnya.

Selain Putri, sidang hari ini juga akan menghadirkan terdakwa Ferdy Sambo. Adapun sidang kali ini beragenda mendengarkan saksi-saksi untuk Ferdy Sambo dan Putri Chandrawati.

Setidaknya, ada 9 saksi yang dijadwalkan disidang, termasuk Customer Service Layanan Luar Negeri Bank BNI KC Cibinong, Anita Amalia dan honorer tim IT Biro Paminal Divisi Propam Polri,  Raditya Adhiyasa yang sebelumnya juga bersaksi untuk terdakwa Ricky Rizal, Richard Eliezer, dan Kuat Maruf pada Senin kemarin (21/11).

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya